PENGARUH KONDISI KEUANGAN, KUALITAS AUDIT, KEPEMILIKAN SAHAM, DAN PROFITABILITAS TERHADAP OPINI AUDIT GOING CONCERN PADA PERUSAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2016-2018

PURBA, FIRMAN (2020) PENGARUH KONDISI KEUANGAN, KUALITAS AUDIT, KEPEMILIKAN SAHAM, DAN PROFITABILITAS TERHADAP OPINI AUDIT GOING CONCERN PADA PERUSAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2016-2018. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 1. NIM 7163220020. COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM 7163220020. COVER.pdf - Published Version

Download (171kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM 7163220020. APPROVAL SHEEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM 7163220020. APPROVAL SHEEET.pdf - Published Version

Download (934kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM 7163220020. ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM 7163220020. ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (418kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM 7163220020. PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM 7163220020. PREFACE.pdf - Published Version

Download (661kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM 7163220020. TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM 7163220020. TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (465kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM 7163220020. TABLES.pdf]
Preview
Text
6. NIM 7163220020. TABLES.pdf - Published Version

Download (286kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM 7163220020. ILLUSTRATION.pdf]
Preview
Text
7. NIM 7163220020. ILLUSTRATION.pdf - Published Version

Download (278kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM 7163220020. CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
8. NIM 7163220020. CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 12. NIM 7163220020. CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
12. NIM 7163220020. CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (465kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM 7163220020. BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
13. NIM 7163220020. BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (766kB) | Preview

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah bahwa hampir setiap tahunnya terdapat perusahaan go public di Indonesia yang mengalami forced delisting akibat kondisi keuangan yang buruk. Walaupun dengan kondisi keuangan perusahaan yang buruk akibat kerugian signifikan setiap tahunnya, perusahaan dalam laporan audit independen periode terakhirnya tidak memperoleh opini audit going concern sehingga merugikan pemakai laporan keuangan dalam pengambilan keputusan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kondisi keuangan, kualitas audit, kepemilikan saham, dan profitabilitas terhadap penerimaan opini audit going concern pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI tahun 2016-2018.
Populasi dalam penelitian ini mencakup seluruh perusahaan sektor manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia yaitu sebanyak 169 perusahaan. Metode pengambilan sampel yang digunakan adalah metode purposive sampling, sehingga diperoleh 33 perusahaan sampel untuk 3 tahun pengamatan (2016-2018) dengan 99 unit analisis. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder berupa laporan keuangan tahunan yang diunduh dari www.idx.co.id. Metode analisis data yang digunakan adalah regresi logistik menggunakan alat bantu SPSS 26.
Hasil pengujian penelitian ini menunjukkan nilai signifikansi kondisi keuangan 0,041, kualitas audit 0,058, kepemilikan manajerial 0,003, kepemilikan institusional 0,001, dan profitabilitas sebesar 0,074 dengan masing-masing koefisien variabel bernilai negatif yang berarti bahwa kondisi keuangan, kepemilikan manajerial, dan kepemilikan institusional berpengaruh negatif dan signifikan terhadap opini audit going concern sementara kualitas audit dan profitabilitas memiliki pengaruh negatif namun tidak berpengaruh secara signifikan terhadap opini audit going concern
Kesimpulan penelitian ini adalah bahwa secara simultan variabel kondisi keuangan, kualitas audit, kepemilikan manajerial, kepemilikan institusional, dan profitabilitas berpengaruh signifikan terhadap opini audit going concern. Namun demikian, secara parsial hanya kondisi keuangan, kepemilikan manajerial, dan kepemilikan institusional yang berpengaruh terhadap penerimaan opini audit going concern. Sedangkan variabel kualitas audit dan profitabilitas tidak berpengaruh terhadap penerimaan opini audit going concern.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Kondisi Keuangan, Kualitas Audit, Kepemilikan Manajerial, Kepemilikan Institusional, Profitabilitas, Audit Going Concern.
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Cut Lidya Mutia
Date Deposited: 08 Apr 2021 22:49
Last Modified: 08 Apr 2021 22:49
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/41707

Actions (login required)

View Item
View Item