KARAKTER BUDAYA AKADEMIK DAN HUBUNGANNYA DENGAN PRESTASI BELAJAR MAHASISWA JURUSAN PENDIDIKAN EKONOMI FE UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

Thamrin (2012) KARAKTER BUDAYA AKADEMIK DAN HUBUNGANNYA DENGAN PRESTASI BELAJAR MAHASISWA JURUSAN PENDIDIKAN EKONOMI FE UNIVERSITAS NEGERI MEDAN. Jurnal Mediasi, 04 (01). pp. 26-35.

[thumbnail of Thamrin.pdf]
Preview
Text
Thamrin.pdf - Published Version

Download (72kB) | Preview

Abstract

Bagaimana karakter budaya akademik dan hubungannya dengan prestasi belajar mahasiswa jurusan pendidikan ekonomi FE Unimed serta model pendekatan pengembangan pendidikan karakter budaya akademik merupakan masalah yang akan dipecahkan dalam penelitian ini.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana karakter budaya akademik, hubungannya dengan prestasi belajar mahasiswa di jurusan pendidikan ekonomi FE Unimed dan model pendekatan pengembangan pendidikan karakter.Untuk mencapai tujuan ini digunakan metode penelitian deskriptif korelasi yang diolah dengan bantuan sistem komputer SPSS. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa jurusan pendidikan ekonomi FE Unimed. Data penelitian dihimpun dengan menggunakan angket dan data sekunder tentang IP mahasiswa yang diperoleh dari KHS mahasiswa. Hasil dari penelitian ini menujukkan bahwa karakter budaya akademik mahasiswa jurusan pendidikan ekonomi baik dan hasil belajar mahasiswa jurusan pendidikan ekonomi pada kategori baik.Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa terdapat hubungan yang positif dansignifikan antara budaya akademik dan prestasi belajar mahasiswa jurusanpendidikan ekonomi Unimed. Model pendekatan yang diterapkan dalampengembangan karakter yang diharapkan mahasiswa adalah model pendekatanberbasis kelas terintegarasi dalam pembelajaran dan ekstrakurikuler serta kultur lembaga.

Item Type: Article
Keywords: Karakter budaya akademik; Prestasi belajar mahasiswa
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1050 Educational Psychology
L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education
L Education > LB Theory and practice of education > LB2801 School Administration and Organization
L Education > LC Special aspects of education > LC251 Moral education. Character building
Divisions: Fakultas Ekonomi > Pendidikan Tata Niaga
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 13 Apr 2016 04:55
Last Modified: 13 Apr 2016 04:55
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/415

Actions (login required)

View Item
View Item