Hastuti, Pebri and Harefa, Dita Natania and Napitupulu, Januarti Ira Melenia (2020) TINJAUAN KEBIJAKAN PEMBERLAKUAN LOCKDOWN, PHK, PSBB SEBAGAI ANTISIPASI PENYEBARAN COVID-19 TERHADAP STABILITAS SISTEM MONETER. Prosiding WEBINAR Fakultas Ekonomi Unimed “Strategi Dunia Usaha Menyikapi Status Indonesia Sebagai Negara Maju: Pra dan Pasca Covid-19”. pp. 57-70. ISSN 978-623-94335-1-2
Fulltext.pdf - Published Version
Download (1MB) | Preview
Abstract
Virus Corona atau severe acute respiratory syndrome coronavirus 2 (SARS-CoV-2) adalah virus yang menyerang sistem pernapasan. Penyakit karena infeksi virus ini
disebut COVID-19. Virus Corona bisa menyebabkan gangguan pada sistem pernapasan, pneumonia akut, sampai kematian. Severe acute respiratory syndrome coronavirus 2 (SARS-CoV-2) yang lebih dikenal dengan nama virus Corona adalah jenis baru dari coronavirus yang menular ke manusia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak dari Covid-19 terhadap perekonomian Indonesia dengan melakukan peninjauan terhadap beberapa kebijakan Lockdown, PHK, dan PSBB yang dilakukan oleh pemerintah dalam mengantisipasi
COVID-19. Jenis penelitian ini merupakan jenis penelitian kepustakaan analisis data, reduksi data, display data dan verifikasi/kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukan dampak Covid-19 terhadap perekonomian Indonesia. Terdapat
banyak sector perekonomian yang terkena imbas akibat dari COVID-19 ini. Kondisi ini menjelaskan penurunan kegiatan ekonomi akibat terdampak Covid 19. Hal ini bisa saja membuat perekonomian kita melemah bahkan lumpuh jika
tidak ada penangan serius. Dalam setiap kebijakan pemerintah perlu melihat apakah hal tersebut akan berjalan seefektif mungkin. Ketidakpastian ekonomi ini pun sangat meresahkan masyarakat. Seharusnya masyarakat bisa bekerja
dengan baik, namun dikarenakan mewabahnya virus ini semua kegiatan ekonomi lumpuh.
Item Type: | Article |
---|---|
Keywords: | Covid-19; Lockdown; PHK; PSBB; Perekonomian Indonesia |
Subjects: | G Geography. Anthropology. Recreation > GN Anthropology > GN448 Economic organization. Economic anthropology H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races > HT388 Regional economics. Space in economics |
Divisions: | Fakultas Ekonomi |
Depositing User: | Mrs Elsya Fitri Utami |
Date Deposited: | 29 Sep 2020 05:35 |
Last Modified: | 29 Sep 2020 05:35 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/40558 |