Adliani, Siska and Wahab, Widda Syafira Abd. (2019) Pemanfaatan Video untuk Meningkatkan Keterampilan Berbicara Siswa Sekolah Dasar. In: Prosiding Seminar Nasional PBSI II tahun 2019, 2019, Medan.
24. Fulltext.pdf - Published Version
Download (437kB) | Preview
Abstract
Media pembelajaran merupakan suatu wadah, sarana atau fasilitas yang dapat memberikan kemudahan pada pendidik untuk menyampaikan pesan ataupun informasi agar dapat diterima dengan baik dan menarik oleh siswa. Pemilihan media pembelajaran yang tepat akan memberikan efek dan pengaruh dalam mewujudkan tercapainya tujuan pembelajaran. Dengan tersedianya media pembelajaran, pendidik dapat menciptakan berbagai situasi kelas, menentukan metode pengajaran yang akan dipakai dalam situasi yang berlainan dan menciptakan iklim dengan emosional yang sehat diantara peserta didik. Dalam proses belajar mengajar, apa yang terjadi dalam pembelajaran
seringkali terjadi proses pengajaran berjalan dan berlangsung tidak efektif. Banyak waktu, dan tenaga
yang terbuang sia-sia sedangkan tujuan belajar tidak dapat tercapai bahkan terjadi noises atau suara yang tidak penting dalam komunikasi antara pengajar dan pelajar. Untuk itu dirancanglah media pembelajaran yang di khususkan untuk bidang studi bahasa Indonesia terhadap keterampilan berbicara menggunakan media pembelajaran berbasis video.
Item Type: | Conference or Workshop Item (Paper) |
---|---|
Keywords: | Media; Video; Keterampilan Berbicara |
Subjects: | P Language and Literature > P Philology. Linguistics > P95 Oral communication. Speech T Technology > T Technology (General) > T58.5 Information technology |
Divisions: | Fakultas Bahasa dan Seni > Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia |
Depositing User: | Mrs Elsya Fitri Utami |
Date Deposited: | 16 Mar 2020 03:44 |
Last Modified: | 30 Sep 2021 05:24 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/38964 |