Analisis Soal Berbasis Hots (High Older Thinking Skills) dalam Buku Brilian (Buku Ringkasan Materi dan Latihan) Kelas XI SMA

Panggabean, Diki Rizki and Angreini, Tania and Lubis, Jodi Risaldi and Ansari, Khairil (2019) Analisis Soal Berbasis Hots (High Older Thinking Skills) dalam Buku Brilian (Buku Ringkasan Materi dan Latihan) Kelas XI SMA. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia II, 2. pp. 61-66. ISSN 978-623-92504-4-7

[thumbnail of 12. Fulltext.pdf]
Preview
Text
12. Fulltext.pdf - Published Version

Download (464kB) | Preview

Abstract

Soal-soal HOTS merupakan instrumen pengukuran yang digunakan untuk mengukur kemampuan berpikir tingkat tinggi, yaitu kemampuan berpikir yang tidak mencakup ranah menganalisis, mengevaluasi dan mencipta. Dalam penelitian digunakan metode kualitatif yang mana hasil dari penelitian akan dideskripsikan. Berdasarkan hasil penelitian, dari 50 butir soal yang dianalisis didapatkan 24 butir soal atau 48% soal yang memenuhi kriteria soal HOTS dan didapatkan 26 butir soal atau 52% soal yang tidak memenuhi kriteria soal HOTS. Secara lebih rinci didapatkan 19 butir soal atau 38% soal termasuk dalam kategori mengingat (C1), 5 butir soal atau 10% soal termasuk dalam kategori memahami (C2), 2 butir soal atau 4% soal termasuk dalam kategori mengaplikasikan (C3), terdapat 15 butir soalatau 30% soal termasuk dalam kategori menganalisis (C4), terdapat 9 butir soal atau 18% soal termasuk dalam kategori mengevaluasi (C5), dan tidak ditemukan soal yang memenuhi kategori mencipta (C6).

Item Type: Article
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB3011 School management and discipline > LB3050 Educational tests, measurements, evaluations and examinations
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z1003 Choice of books. Books and reading. Book reviews
Divisions: Fakultas Bahasa dan Seni > Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: Mrs Elsya Fitri Utami
Date Deposited: 13 Mar 2020 01:32
Last Modified: 13 Mar 2020 01:32
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/38924

Actions (login required)

View Item
View Item