EFEKTIFITAS PENGGUNAAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF PADA KURSUS TATA KECANTIKAN RAMBUT LEVEL II DI WILAYAH PERKOTAAN

Fajriananda and Simanjuntak, Lisbet and Sibagariang, Marsinta Romaito (2019) EFEKTIFITAS PENGGUNAAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF PADA KURSUS TATA KECANTIKAN RAMBUT LEVEL II DI WILAYAH PERKOTAAN. In: PROSIDING SEMINAR NASIONAL TEKNOLOGI PENDIDIKAN PERAN TEKNOLOGI PENDIDIKAN DALAM MENGEMBANGKAN DAN MENINGKATKAN KEPROFESIONALAN PENDIDIK DI ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0, 30 Nopember 2019, Digital Library Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of COVER PROSIDING SNTP 2019.pdf]
Preview
Text
COVER PROSIDING SNTP 2019.pdf - Published Version

Download (514kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR ISI PROSIDING SNTP 2019.pdf]
Preview
Text
DAFTAR ISI PROSIDING SNTP 2019.pdf - Published Version

Download (289kB) | Preview
[thumbnail of ATP 29.pdf]
Preview
Text
ATP 29.pdf - Published Version

Download (411kB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat efektifitas penggunaan metode belajar kooperatif dan mengeksplorasi kegiatan proses pembelajaran menggunakan metode kooperatif pada program tata kecantikan rambut Lebvel II di wilayah perkotaan. Pengkajian ini menggunakan metode deskriptif kuantitaf dengan observasi, tes tertulis, dan studi dokumentasi data kuantitatif dengan rancangan
kelompok tunggal yang yang dilakukan pada bulan Juni sd September 2018, di Kota Pematang Siantar. Temuan penting penelitian ini adalah penyampaian materi dapat dilakukan dengan menggunakan metode pembelajaran yang dianggap sesuai, sehingga pembelajaran praktek tata kecantikan rambut memerlukan model pembelajaran yang efektif dan efisien. Metode pembelajaran yang digunakan oleh instruktur juga belum bervariasi karena minimnya pengetahuan dan pemahaman serta pengalaman instruktur dalam hal metode pembelajaran. Bagi instruktur yang
penting materi tersampaikan. Penetapan penggunaan metode pembelajaran didasarkan pada jenis materi yang akan disampaikan, meskipun masih sangat terbatas. Berdasarkan pengalaman, masih sangat dibutuhkan metode pembelajaran yang mampu meningkatkan motivasi peserta didik dalam
mengikuti kegiatan pembelajaran, sehingga tercipta kegiatan yang menyenangkan dan mencapai sasaran yang diharapkan.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Keywords: Metode; Pembelajaran; Kooperatif; Kursus
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
T Technology > TT Handicrafts Arts and crafts > TT950 Hairdressing. Beauty culture. Barbers' work
Divisions: Program Pasca Sarjana > Teknologi Pendidikan
Depositing User: Mrs Yuni Chairani
Date Deposited: 05 Mar 2020 02:35
Last Modified: 05 Mar 2020 02:35
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/38736

Actions (login required)

View Item
View Item