RELASI ELIT DENGAN RAKYAT KAITANNYA DENGAN MASA DEPAN IDEOLOGI NEGARA

Jamil, T. M. and Maimun (2018) RELASI ELIT DENGAN RAKYAT KAITANNYA DENGAN MASA DEPAN IDEOLOGI NEGARA. In: Seminar Nasional Tahunan Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Medan Tahun 2018, Desember 2018, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of text.pdf]
Preview
Text
text.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview

Abstract

Tulisan in bertujuan untuk menganalisis relasi sosial-politik antara elit dengan rakyat kaitannya dengan masa depan Pancasila sebagai Ideologi Negara. Penulisan artikel ini disadarkan pada pendekatan deksriptif melalui analisis realitas empiris dan juga kajian teoretis. Beberapa tawaran solutif dalam tulisan ini sebagai upaya pembinaan relasi antara elit dengan rakyat terkait dengan masa depan ideologi negara yaitu: adanya pendekatan yang harus dilakukan oleh pemerintah, diantaranya adalah; (1) melalui tahapan jangka panjang, pemerintah harus menjamin keberlangsungan pendidikan karakter kebangsaan bagi semua komponen bangsa, termasuk yang paling utamanya adalah pejabat Negara, jika perlu syarat menjadi pejabat Negara harus sudah mengikuti pendidikan karakter kebangsaan yang diatur melalui peraturan operasionalnya. (2) tahapan jangka pendek, sebagai pemangku kepentingan, pemerintah harus mampu mewujudkan kebijakan yang adil, tanpa memihak dan lebih mengutamakan kepentingan rakyat banyak dibandingkan dengan kepentingan golongan.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Keywords: Relasi sosial dan Politik; Ideologi Negara
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GN Anthropology
G Geography. Anthropology. Recreation > GN Anthropology > GN406 Cultural traits, customs, and institutions
G Geography. Anthropology. Recreation > GN Anthropology > GN451 Intellectual life
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial
Depositing User: Mrs Catur Dedek Khadijah
Date Deposited: 27 Aug 2019 08:44
Last Modified: 20 Sep 2019 05:10
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/35877

Actions (login required)

View Item
View Item