Karo-Karo, Alan Alfiansyah Putra and Wibowo, Reza (2018) PENCEGAHAN PENYALAHGUNAAN NARKOBA MELALUI PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI. In: Seminar Nasional Pendidikan Olahraga, SABTU, 08 SEPTEMBER 2018, GEDUNG DIGITAL LIBRARY LANTAI IV UNIVERSITAS NEGERI MEDAN.
Alan Alfiansyah Putra Karo-Karo, Reza Wibowo.pdf - Published Version
Download (1MB) | Preview
Abstract
Narkoba merupakan ancaman yang sangat serius di negeri Indonesia ini, yang mana sasarannya ialah usia anak sekolah sangat rentan sekali terjadi penyalahgunaan Narkoba akibat tawaran, bujukan atau rasa keingintahuannya sehingga dapat terjerumus pada penyalahgunaanNarkoba. Penyalahgunaan narkoba banyak disebabkan karena kurangnya pemahaman tentang narkotika serta kepedulian dari masyarakat serta hukum yang masih belum mengikat secara maksimal. Berdasarkan hal itu maka pendidikan jasmani dalam ruang lingkup keolahragaan nasional turut andil dalam pencegahan penyalahgunaan Narkoba kepada peserta didiknya. Pendidikan jasmani juga menjadi salah satu matapelajaran yang wajib di dalam pembelajaran sekolah, dan juga didalamnya terdapat materi tentang kesehatan salah satunya adalah mengenai Narkoba. Materi kesehatan yang perlu disampaikan kepada peserta didik, meliputi: pendidikan keselamatan, gizi, AIDS, penyakit kelamin, narkotika, rokok, minuman keras, kesehatan pribadi, kesehatan lingkungan, dan kesehatan reproduksi. Untuk mencapai itu semua, diperlukan generasi yang jauh dari penyalahgunaan Narkoba. Adapun faktor-faktor penyebab timbulnya penyalahgunaan narkotika, terdiri dari: Faktor Individu, Faktor lingkungan.
Item Type: | Conference or Workshop Item (Paper) |
---|---|
Keywords: | Pencegahan, Narkoba, Pendidikan Jasmani. |
Subjects: | G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV201 Physical education and training R Medicine > RM Therapeutics. Pharmacology |
Divisions: | Fakultas Ilmu Keolahragaan |
Depositing User: | Cut Lidya Mutia |
Date Deposited: | 30 Jul 2019 08:49 |
Last Modified: | 25 Sep 2019 05:44 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/35765 |