PENYUSUNAN INSTRUMEN PENILAIAN BERBASIS PROSES KELOMPOK KERJA GURU (KKG) PENDIDIKAN JASMANI SEKOLAH DASAR

Damanik, Suryadi and Nasution, Usman and Silalahi, Wesly (2018) PENYUSUNAN INSTRUMEN PENILAIAN BERBASIS PROSES KELOMPOK KERJA GURU (KKG) PENDIDIKAN JASMANI SEKOLAH DASAR. In: SEMINAR NASIONAL PENDIDIKAN OLAHRAGA, 08 SEPTEMBER 2018, GEDUNG DIGITAL LIBRARY LANTAI IV UNIVERSITAS NEGERI MEDAN.

[thumbnail of Suryadi Damanik, Usman Nasution, Wesley Silalahi.pdf]
Preview
Text
Suryadi Damanik, Usman Nasution, Wesley Silalahi.pdf - Published Version

Download (963kB) | Preview

Abstract

Tujuan kegiatan ini adalah untuk melaksanakan tri dharma perguruan tinggi, bidang pengabdian kepada masyarakat, untuk dapat membantu mitra dalam menghadapi permasalahan yang dihadapinya. Kemampuan guru dan menyusun instrumen penilaian pendidikan jasmani sesuai kurikulum nasional masih rendah. Target khusus dalam kegiatan pengabdian ini dihasilkannya 1). Guru yang inovatif, professional, dan mandiri, 2). Guru memiliki kemampuan dalam menyusun instrumen penilaian pendidikan jasmani sekolah dasar berbasis proses. 3). Adanya Instrumen penilaian penjas berbasis proses sesuai dengan kompetensi dasar pembelajaran. 4). Artikel ilmiah dalam jurnal ber ISSN. Metode yang akan digunakan untuk mencapai tujuan dari kegiatan ini adalah, pelatihan, penugasan, dan pendampingan . Rencana kegiatan yang akan dilakukan antara lain adalah 1). Memberikan pelatihan penyusunan penilaian penjas 2). Memberikan penugasan penyusunan instrumen penilaian pendidikan jasmani. 3. Pendampingan dalam penyusunan dan pelaksanaan dalam menerapakan penilaian penjas pada proses pembelajaran di sekolah. Kegiatan ini dilaksanakan untuk guru KKG Pendidikan Jasmani Sekolah Dasar Kecamatan Percut Sei Tuan. Hasil kegiatan ini telah menghasilkan berupa instrumen perangkat evaluasi pendidikan jasmani sekolah dasar berbasis proses bagi beberapa kompetensi dasar sesuai dengan kurikulum Nasional. dan sudah diimplementasi dalam proses penilaian dan evaluasi yang mensertakan penilaian kognitif, afektik dan Psikomotor.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Keywords: Instrumen, Penilaian, Penjas
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV201 Physical education and training
L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan
Depositing User: Cut Lidya Mutia
Date Deposited: 30 Jul 2019 08:39
Last Modified: 30 Jul 2019 08:39
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/35760

Actions (login required)

View Item
View Item