APLIKASI MEDIA AUDIOVISUAL PADA MATERI BELAJAR TENDANGAN SABIT PADA PENCAK SILAT

Marwan, Roy (2018) APLIKASI MEDIA AUDIOVISUAL PADA MATERI BELAJAR TENDANGAN SABIT PADA PENCAK SILAT. In: Seminar Nasional Pendidikan Olahraga, 08 September 2018, GEDUNG DIGITAL LIBRARY LANTAI IV UNIVERSITAS NEGERI MEDAN.

[thumbnail of Text.pdf]
Preview
Text
Text.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan di beberapa SMP Negeri di Deli Serdang Sumatera Utara. Perlakuan penelitian dilaksanakan dengan menyesuaikan jadwal atau jam pelajaran sekolah. Adapun Waktu penelitian ini direncanakan selama satu bulan yaitu pada rentang antara
bulan Oktober 2018 pada tahun ajaran 2018/2019.
Dalam penelitian pengembangan media audiovisual
untuk meningkatkan hasil belajar tendangan sabit dalam pencak silat ini merupakan suatu proses yang digunakan untuk mengembangkan dan memvalidasi produk pembelajaran. Penelitian dan pengembangan dalam media pembelajaran ini menggunakan model pengembangan Research & Development (R & D)
dari Borg dan Gall.Subjekatau pengguna yang menjadi sasaran dalam penelitian pengembangan media pembelajaran untuk meningkatkan hasil belajar tendangan sabit dalam pencak silat pada anak SMP Kelas VIII.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Keywords: Media, Audio visual, Pencak Silat
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV201 Physical education and training > GV401 Physical education facilities. Sports facilities
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan
Depositing User: Cut Lidya Mutia
Date Deposited: 29 Jul 2019 09:08
Last Modified: 21 Oct 2019 06:47
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/35642

Actions (login required)

View Item
View Item