JASA PENYEWAAN ALAT DAN PENJUALAN ALAT OLAHRAGA

Putra, Teguh Septianto (2018) JASA PENYEWAAN ALAT DAN PENJUALAN ALAT OLAHRAGA. In: SEMINAR NASIONAL PENDIDIKAN OLAHRAGA, 8 September 2018, GEDUNG DIGITAL LIBRARY LANTAI IV UNIVERSITAS NEGERI MEDAN.

[thumbnail of Teguh Septianto Putra.pdf]
Preview
Text
Teguh Septianto Putra.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview

Abstract

Olahraga merupakan kebutuhan setiap orang, tidak hanya bagi yang masih muda tetapi bagi yang lanjut usia (lansia) olahraga juga diperlukan. Dengan berolahraga kebugaran akan terjaga, sehat dan segar sehingga dapat menikrnati kebahagiaan. Dalam berolahraga tidak sempurna tanpa ada sarana dan prasarana. Terutama bagi mereka yang ingin berolahraga namun tidak mempunyai peralatan olahraga tersebut. Olahraga menembak merupakan olahraga yang kini banyak digemari oleh masyarakat. Olahraga menembak kian berkembang dan banyak diminati berbagai kalangan karena bersifat dinamis dan menantang sekaligus menghibur seperti tembak target, reaksi dan berburu. Namun dalam olahraga ini diperlukan perlatan yang harganya terbilang tidak murah, mencapai angka jutaan rupiah. Hal ini bisa digunakan sebagai peluang bisnis, yaitubisnis jasa pernyewaan peralatan dan penjualan alat olahraga. Selain menguntungkan juga bermanfaat bagi orang lain. Hal ini juga dikarenakan bisnis dibidang jasa merupakan bisnis yang angka kerugiannya sangat kecil.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Keywords: Bisnis Olahraga, Menembak, Jasa Penyewaan Alat
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV201 Physical education and training > GV401 Physical education facilities. Sports facilities
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan
Depositing User: Cut Lidya Mutia
Date Deposited: 29 Jul 2019 08:35
Last Modified: 29 Jul 2019 08:35
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/35625

Actions (login required)

View Item
View Item