PENGARUH PEMANFAATAN LINGKUNGAN SEKOLAH TERHADAP AKTIVITAS SISWA DAN HASIL BELAJAR PADA MATERI EKOSISTEM KELAS X SMA NEGERI 2 KISARAN TAHUN PEMBELAJARAN 2016/2017

Indriana, Githa and Nasution, Masni and Daramita, Mutia (2018) PENGARUH PEMANFAATAN LINGKUNGAN SEKOLAH TERHADAP AKTIVITAS SISWA DAN HASIL BELAJAR PADA MATERI EKOSISTEM KELAS X SMA NEGERI 2 KISARAN TAHUN PEMBELAJARAN 2016/2017. In: Prosiding Seminar Nasional Biologi dan Pembelajarannya, 12 Oktober 2018, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of Article.pdf]
Preview
Text
Article.pdf - Published Version

Download (591kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pemanfataan lingkungan sekolah terhadap aktivitas siswa dan hasil belajar pada materi ekosistem kelas X SMA Negeri 2 Kisaran Tahun Pembelajaran 2016/2017. Sampel ditentukan dengan menggunakan sempel total, yaitu 68 siswa. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini merupakan penelitian Eksperimen. Sampel dipilih berdasarkan teknik Cluster Random Sampling, yaitu kelas eksperimen dan kelas kontrol
masing-masing sebanyak 34 siswa. Dari pengujian yang dilakukan diperoleh bahwa kedua sempel berdistribusi normal dan homogen. Normalitas diuji dengan menggunakan teknik Liliofors dan homogenitas dengan menggunakan uji T. Hasil penelitian diperoleh bahwa pemanfaatan lingkungan sekolah terhadap aktivitas siswa dan hasil belajar berdampak positif jauh lebih tinggi dibanding dengan kelas kontrol di kelas X IPA SMA Negeri 2 Kisaran. Ketuntasan hasil belajar
siswa kelas eksperimen>kelas kontrol (91,17%>76,47%). Jumlah nilai rata-rata aktivitas siswa pada kelas eksperimen mencapai 83,81 dengan kategori sangat aktif. Pada pengujian hipotesis terhadap data postes kedua kelompok sampel diperoleh thitung = 0,31 dan ttabel= 1,62 (dengan interpolasi). Karena thitung < ttabel (0,31 < 1,62) maka Ha diterima. Hasil Berdasarkan kriteria tersebut, maka dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh pemanfaatan lingkungan sekolah terhadap aktivitas dan hasil belajar siswa.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Keywords: Pemanfaatan lingkungan sekolah, hasil belajar, aktivitas siswa
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Q Science > QH Natural history
Divisions: Program Pasca Sarjana > Pendidikan Biologi
Depositing User: Mrs Yuni Chairani
Date Deposited: 09 Jul 2019 02:28
Last Modified: 09 Jul 2019 02:28
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/35539

Actions (login required)

View Item
View Item