KARAKTERISASI KEANEKARAGAMAN JENIS KANTONG SEMAR (Nepenthes sp) DI KECAMATAN DOLOK SANGGUL KABUPATEN HUMBANG HASUNDUTAN, SUMATERA UTARA

Fernando, Yuliana and Nainggolan, Letty and Gultom, Tumiur (2018) KARAKTERISASI KEANEKARAGAMAN JENIS KANTONG SEMAR (Nepenthes sp) DI KECAMATAN DOLOK SANGGUL KABUPATEN HUMBANG HASUNDUTAN, SUMATERA UTARA. In: Prosiding Seminar Nasional Biologi dan Pembelajarannya, 12 Oktober 2018, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of Article.pdf]
Preview
Text
Article.pdf - Published Version

Download (526kB) | Preview
[thumbnail of Peer Reviewer.pdf]
Preview
Text
Peer Reviewer.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview

Abstract

Karakterisasi Keanekaragaman Jenis Kantong Semar (Nepenthes sp) di Kecamatan Dolok Sanggul. Kabupaten Humbang Hasundutan. Pendidikan Biologi pascasarjana Univeristas Negeri Medan. 2018. Nepenthes atau kantong semar merupakan salah satu spesies tumbuhan yang unik dan berpotensi sebagai tumbuhan hias. Pemanfaatan Nepenthes sebagai tumbuhan hias telah banyak dilakukan oleh masyarakat luas, hal ini disebabkan karena Nepenthes memiliki kantong
yang unik, beragam warna dan bentuk. Penelitian ini bertujuan untuk menginventarisasi dan mendapatkan data keanekaragaman jenis kantung semar (Nepenthes spp) yang terdapat di
Kecamatan Dolok Sanggul, Kabupaten Humbang Hasundutan, Sumatera Utara. Penelitian ini
dilaksanakan bulan September 2018 di Kecamatan Dolok Sanggul, Kabupaten Humbang Hasundutan, Sumatera Utara. Pengambilan sampel pada Karakterisasi morfologi Nepentehes
terdapat 13 jenis nepenthes yang ditemukan di Kecamatan Dolok Sanggul, Kabupaten Humbang Hasundutan, Sumatera Utara. Ke 13 jenis kantong semar tersebut dibedakan dari tinggi batang, bentuk kantong, warna kantong, panjang taji, warna taji, warna bibir kantong, bentuk sayap, warna
zona berlin. Berdasarkan data yang diperoleh, maka disimpulkan bahwa terdapat 6 spesies Nepenthes di Kecamatan Dolong Sanggul Kabupaten Humbahas. Ke enam spesies tersebut terdiri atas 13 jenis Nepenthes. Ke enam spesies tersebut adalah Nepenthes gracilis, Nepenthes alata, Nepenthes × ventrata, Nepenthes distillatoria, Nepenthes tobaica, Nepenthes gymnamphora.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Keywords: Karakterisasi Keanekaragaman, kantong semar (Nepenthes spp)
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
S Agriculture > SB Plant culture
Divisions: Program Pasca Sarjana
Depositing User: Mrs Yuni Chairani
Date Deposited: 02 Jul 2019 04:00
Last Modified: 23 Feb 2021 01:59
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/35500

Actions (login required)

View Item
View Item