HUBUNGAN PEMAHAMAN TUGAS DAN KOMPETENSI KOMUNIKASI DENGAN KEEFEKTIFAN PELAKSANAAN SUPERVISI PENGAJARAN DI SD/MI KECAMATAN MEDAN SUNGGAL

Dalimunthe, Zulkifli (2012) HUBUNGAN PEMAHAMAN TUGAS DAN KOMPETENSI KOMUNIKASI DENGAN KEEFEKTIFAN PELAKSANAAN SUPERVISI PENGAJARAN DI SD/MI KECAMATAN MEDAN SUNGGAL. Masters thesis, UNIMED.

[thumbnail of PERSETUJUAN & PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
PERSETUJUAN & PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (125kB) | Preview
[thumbnail of 081188130035 Abstrak.pdf]
Preview
Text
081188130035 Abstrak.pdf - Published Version

Download (243kB) | Preview
[thumbnail of 081188130035 Kata Pengantar.pdf]
Preview
Text
081188130035 Kata Pengantar.pdf - Published Version

Download (244kB) | Preview
[thumbnail of 081188130035 Daftar Isi.pdf]
Preview
Text
081188130035 Daftar Isi.pdf - Published Version

Download (140kB) | Preview
[thumbnail of 081188130035 Bab I.pdf]
Preview
Text
081188130035 Bab I.pdf - Published Version

Download (157kB) | Preview
[thumbnail of 081188130035 Bab V.pdf]
Preview
Text
081188130035 Bab V.pdf - Published Version

Download (88kB) | Preview
[thumbnail of 081188130035 Daftar Pustaka.pdf]
Preview
Text
081188130035 Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (128kB) | Preview

Abstract

Supervisi pengajaran merupakan aktivitas penting yang dilakukan kepala sekolah dalam rangka meningkatkan kwalitas pembelajaran. Namun demikian sebagian kepala sekolah belum terampil melakukan supervisi pengajaran. Penelitian ini bertujuan mengetahui hubungan (1) pemahaman tugas dan keefektivan pelaksanaan supervisi pengajaran, (2) kompetensi komunikasi dengan keefektivan pelaksanaan supervisi pengajaran, (3) pemahaman terhadap tugas dan kompetensi komunikasi secara bersama– sama terhadap keefektivan pelaksanaan supervisi pengajar. Keefektivan pelaksanaan supervisi pengajaran adalah proses kegiatan bimbingan dan bantuan kepada guru baik secara individual maupun secara kelompok dalam usaha memperbaiki pengajaran. Penelitian ini dilaksanakan pada kepala sekolah SD Kecamatan Medan berjumlah 30 orang, teknik sampling yang digunakan sampling total. Instrumen disusun dalam bentuk angket tertutup dengan 5 kemungkinan jawaban yaitu selalu, sering, kadang-kadang, jarang, jarang sekali. Angket telah diujicobakan memenuhi validitas dan realibitas sebagai syarat alat ukur yang baik. Data juga diperiksa nomalitas, homogenitas, dan linieritas terpenuhi sehingga proses pengolahan data menggunakan humus regressi dapat dilanjutkanHasil penelitian menunjukkan bahwa pemahaman tugas berpengaruh positif terhadap keefektivan pelaksanaan supervisi pengajaran. Kompentensi komunikasi tidak berpengaruh terhadap keefektivan pelaksanaan supervisi pengajaran. Pemahaman tugas dan kompetensi komunikasi secara bersama-sama berpengaruh positif terhadap efektivitas supervisi pengajaran 6,522 signifikan. Besar sumbangan variabel pemahaman tugas terhadap variabel keefektivan supervisi pengajaran 18,1%. Besar sumbangan variabel kompetensi komunikasi terhadap variabel keefektivan supervisi pengajaran 2,8%. Selanjutnya 27,6% variasi variabel keefektivan supervisi pengajaran dapat dijelaskan oleh variasi variabel pemahaman tugas dan kompetensi komunikasi, sedangkan sisanya 72,4% dijelaskan oleh faktor-faktor lain. Mod-el persamaan regressinya sebagai berikut: Y = 44,625 + 0,228X1 + 0,332X2 + e. Disarankan kepala sekolah secara terus menerus belajar secara mandiri dan mengikuti seminar, pelatihan, workshop, dan pertemuan ilmiah lain terutama berhubungan dengan tugas kekepalasekolahan untuk tetap meningkatkan pemahamannya terhadap tugas.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: 371.202 Dal h
Keywords: Supervisi; Pengajaran; Kompetensi komunikasi; Guru; Kepala sekolah
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1705 Education and training of teachers and administrators
Divisions: Program Pasca Sarjana > Administrasi Pendidikan
Depositing User: Mrs Yuni Chairani
Date Deposited: 09 Apr 2016 08:13
Last Modified: 18 Jul 2018 03:52
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/3529

Actions (login required)

View Item
View Item