Yusmini, Farida (2009) PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN SIMULASI SOSIAL DAN INTERAKSI SOSIAL SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR SOSIOLOGI SISWA MADRASAH ALIYAH NEGERI KISARAN. Masters thesis, UNIMED.
1-045020242_KataPengantar.pdf - Published Version
Download (433kB) | Preview
2-045020242_Abstrak.pdf - Published Version
Download (395kB) | Preview
3-045020242_DaftarIsi.pdf - Published Version
Download (486kB) | Preview
4-045020242_Bab_I.pdf - Published Version
Download (953kB) | Preview
5-045020242_Bab_V.pdf - Published Version
Download (1MB) | Preview
6-045020242_DaftarPustaka.pdf - Published Version
Download (299kB) | Preview
Abstract
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui dan mendeskripsikan: (1) perbedaanhasil belajar Sosiologi siswa yang dibelajarkan dengan menggunakan modelpembelajaran simulasi sosial dan siswa yang dibelajarkan dengan menggunakanmodel pembelajaran konvensional, (2) perbedaan hasil belajar Sosiologi antara siswadengan karakteristik interaksi sosial koperatif dan siswa dengan karakteristikinteraksi sosial kompetitif, dan (3) interaksi antara model pembelajaran dan interaksisosial terhadap hasil belajar Sosiologi.Populasi penelitian adalah seluruh siswa kelas XI MAN Kisaran Program IPSyang terdiri dari 3 kelas dengan jumlah siswa seluruhnya adalah 119 siswa. Kelasyang terpilih sebagai kelompok pembelajaran simulasi sosial adalah kelas XI IPS 1dan Kelas XI IPS 3 sebagai kelas pembelajaran konvensional. Instrumen yangdigunakan untuk mengukur hasil belajar adalah tes berbentuk pilihan Banda dengan 4pilihan jawaban sebanyak 38 soal. Untuk mendapatkan data interaksi sosial siswadigunakan angket yang berjumlah 42 pemyataan. Untuk menguji normalitas datadigunakan uji Liliefors sedangkan untuk menguji homogenitas data digunakan ujiBartlett. Data dianalisis dengan analisis varians (ANAVA) dua jalur pada tarafsignifikansi α = 0,05 kemudian dilanjutkan dengan uji Scheffe.Hasil penelitian adalah: (1) rata-rata hasil belajar siswa yang dibelajarkandengan model pembelajaran simulasi sosial sebesar X = 28,15 yang lebih tinggidaripada rata-rata hasil belajar siswa yang dibelajarkan dengan model pembelajarankonvensional sebesar X = 26,925, dengan Fhitung = 29,57 > Ftabel = 3,96, (2) rata-ratabasil belajar siswa dengan interaksi sosial koperatif sebesar X = 29,9375 lebih tinggidaripada hasil belajar siswa dengan interaksi sosial kompetitif sebesar X = 25,94,dengan Fhitung = 4,43 > Ftabel = 3,96, dan (3) terdapat interaksi antara modelpembelajaran dan interaksi sosialal terhadap hasil belajar Sosiologi dengan Fhitung7,18 > Ftabel = 3,96.Berdasarkan hasil analisis data disimpulkan bahwa untuk siswa yang dengankarakteristik interaksi sosial koperatif, maka model pembelajaran yang tepatdigunakan adalah model pembelajaran simulasi sosial, sedangkan untuk siswadengan karakteristik interaksi sosial kompetitif maka model pembelajaran yang tepatdigunakan adalah model pembelajaran konvensional. Implikasi penelitian ini adalahpenerapan model pembelajaran simulasi sosial dan model pembelajarankonvensional hams disesuaikan dengan karakteristik interaksi sosial siswa.Disarankan kepada guru yang merencanakan dan menerapkan model pembelajaransimulasi sosial hams mengetahui karakteristik interaksi sosial. Kiranya hasilpenelitian ini dapat dipergunakan sebagai referensi untuk penelitian yang lebihkomprehensif dan populasi yang berbeda serta jumlah sampel yang lebih besarsehingga hasil penelitian ini akan lebih bermanfaat bagi peningkatan kualitas hasilbelajar siswa.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Additional Information: | 373.21 Yus p |
Keywords: | Simulasi; Sosial, Interaksi |
Subjects: | L Education > LC Special aspects of education > LC901 Islamic education |
Divisions: | Program Pasca Sarjana > Teknologi Pendidikan |
Depositing User: | Mr Aris Hadiana |
Date Deposited: | 09 Apr 2016 08:13 |
Last Modified: | 08 May 2016 20:16 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/3281 |