PERANAN WANITA DALAM MEMPERTAHANKAN KEMERDEKAAN DI KOTA MEDAN TAHUN (1947-1949)

PASARIBU, RIZKI ROMARITO SARI (2018) PERANAN WANITA DALAM MEMPERTAHANKAN KEMERDEKAAN DI KOTA MEDAN TAHUN (1947-1949). Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM 3143321026 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM 3143321026 COVER.pdf - Published Version

Download (43kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM 3143321026 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM 3143321026 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (609kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM 3143321026 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM 3143321026 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (95kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM 3143321026 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM 3143321026 PREFACE.pdf - Published Version

Download (426kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM 3143321026 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM 3143321026 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (62kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM 3143321026 CHAPTER  I.pdf]
Preview
Text
6. NIM 3143321026 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (318kB) | Preview
[thumbnail of 10. NIM 3143321026 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
10. NIM 3143321026 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (139kB) | Preview
[thumbnail of 11. NIM 3143321026 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
11. NIM 3143321026 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (292kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Peran wanita di garis depan, di medan pertempuran, melakukan kegiatan intel, jadi kurir, menyediakan dan mengirimkan makanan ke garis depan, membawa kaum pengungsi, memberi penerangan, bahkan juga sebagai wanita penghibur. Kesemuanya ini memberikan manfaat yang besar dalam menujang berhasilnya perjuangan mempertahankan kemerdekaan. Sebagai contoh, para pemuda pejuang memanfaatkan wanita penghibur untuk mendapatkan informasi dari prajurit musuh,karena para wanita ini sudah biasa bergaul dengan mereka. Kemudian oleh wanita penghibur, informasi yang didapatkan tersebut disampaikan melalui perantaraan kurir kepada para pejuang kita. Berdasarkan informasi tersebut para pejuang kemudian membuat strategi dalam melanjutkan pertempuran-pertempuran dalam menyerang musuh. Dalam hal ini wanita penghibur telah melakukan peran ganda yaitu sebagai matamata untuk kepentingan perjuangan bangsanya sendiri. Dengan proklamasi indonesia pada tanggal 17 agustus 1945, Perjuangan indonesia memasuki tahap baru. Membela khususnya kaum Wanita dan mempertahankan kemerdekaan menjadi tugas dan kewajiban seluruh rakyat. Penderitaan dan penghinaan selama penjajahan sudah cukup berat, telah menyebabkan seluruh rakyat merasa terpanggil untuk ikut berjuang membela dan mempertahankan kemerdekaan. Bahkan wanita sebagai bagian dari rakyat turut berperan bahkan terjun langsung ke medan pertempuran. Organisasi-organisasi wanita pada umumnya waktu itu mengutamakan usaha-usaha perjuangan, baik di garis belakang dengan mengadakan dapur umum dan pos-pos Palang Merah, maupun di garis depan dengan nama suatu badan perjuangan maupun tergabung dengan organisasi-organisasi lain. Revolusi Agustus 1945 telah mendobrak ikatan-ikatan adat dan tradisi yang sebelumnya menghambat gerak maju wanita. Dengan sikap yang sangat berani wanita secara bahu-membahu dengan para pejuang telah aktif berperan dalam mensukskan perjuangan mempertahankan kemerdekaan. Keikusertaan wanita dalam perjuangan pada waktu permulaan kemerdekaan telah memberi dorongan semangat bagi para pejuang.
Penelitian ini menggunakan pendekatan sejarah dengan menerapkan penelitian lapangan (field Research) dan penelitian Pustaka (Library Research) yang bertujuan untuk mendapatkan sejarah yang diinterpretasikan menjadi historiografi sejarah. Berdasarkan sumber informasi yang relevan dengan penelitian. Data yang diperoleh dikelompokkan melalui verifikasi dan kritik sumber, interpretasi dan historiografi (menyusun hasil-hasil penelitian berdasarkan fakta). Menjadi naskah laporan penelitian. Dari hasil penelitian, dapatlah diketahui latar belakang Pergerakan Wanita dalam mempertahankan kemerdekaan di Sumatera Timur secara Umum dan Di kota Medan Secara Khusus.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2019 SJRH 004
Keywords: PERANAN WANITA, MEMPERTAHANKAN KEMERDEKAAN
Subjects: D History General and Old World > D History (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial > Pendidikan Sejarah
Depositing User: Mr Renaldi Syafaruddin Akbar
Date Deposited: 19 Feb 2019 15:01
Last Modified: 28 Mar 2019 08:35
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/32015

Actions (login required)

View Item
View Item