HUBUNGAN KEAKTIFAN MENGIKUTI KEGIATAN EKSTRAKURIKULER PRAMUKA DENGAN KEMANDIRIAN SISWA KELAS V SDN 101800 DELI TUA

Zein, Nona Youlanda (2018) HUBUNGAN KEAKTIFAN MENGIKUTI KEGIATAN EKSTRAKURIKULER PRAMUKA DENGAN KEMANDIRIAN SISWA KELAS V SDN 101800 DELI TUA. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 1143111041_COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 1143111041_COVER.pdf - Published Version

Download (42kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 1143111041_LEMBAR PERSETUJUAN & PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 1143111041_LEMBAR PERSETUJUAN & PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (171kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 1143111041_ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 1143111041_ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (112kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 1143111041_KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 1143111041_KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (236kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 1143111041_DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 1143111041_DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (138kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 1143111041_DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 1143111041_DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (109kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 1143111041_DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 1143111041_DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (110kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 1143111041_DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 1143111041_DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (110kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 1143111041_BAB I.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 1143111041_BAB I.pdf - Published Version

Download (246kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 1143111041_BAB V.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 1143111041_BAB V.pdf - Published Version

Download (207kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM. 1143111041_DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
14. NIM. 1143111041_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (142kB) | Preview

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini dalam hal bagaimana gambaran
keaktifan siswa dalam mengikuti kegiatan ekstrakurikuler pramuka, kemandirian
siswa dan apakah ada hubungan keaktifan mengikuti kegiatan eksrakurikuler
pramuka dengan kemandirian siswa kelas V di SDN 101800 Delitua. Jenis
penelitian yang digunakan yaitu penelitian kuantitatif dengan metode deskriptif
korelasional. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keaktifan siswa dalam
mengikuti kegiatan ekstrakurikuler pramuka, kemandirian siswa dan hubungan
keaktifan mengikuti kegiatan eksrakurikuler pramuka dengan kemandirian siswa
kelas V di SDN 101800 Delitua. Populasi dalam penelitian ini adalah kelas V
yang berjumlah 66 siswa. Seluruh populasi dijadikan sampel (totally sampling).
Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah angket dan
dokumentasi berupa foto. Tingkat kecenderungan keaktifan mengikuti kegiatan
ekstrakurikuler pramuka (X) dikategorikan cukup. Dengan jumlah kategori cukup
sebanyak 21 siswa (32%). Sedangkan tingkat kecenderungan kemandirian siswa
(Y) dikategorikan kurang. Dengan jumlah kategori kurang sebanyak 20 siswa
(30%). Koefisien korelasi yang diperoleh setelah data yang diperoleh adalah
sebesar rxy = 0,4893 sehingga kriteria interval nilai koefisien korelasi dan
kekuatan hubungan termasuk kategori sedang karena berada diantara 0,40 - 0,599.
Dari hasil perhitungan uji t untuk mengetahui apakah hipotesis diterima atau
ditolak maka diperoleh thitung 5,1464 sebesar sedangkan rtabel pada taraf signifikan
5% dan df = n-2 = 66 - 2 = 64 diperoleh ttabel sebesar 1,998 sehingga nilai thitung
lebih besar dari pada nilai ttabel atau 5,1464 > 1,998 yang artinya hipotesis dalam
penelitian ini diterima. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa terdapat
hubungan yang positif dan signifikan antara keaktifan mengikuti kegiatan
ekstrakurikuler pramuka dengan kemandirian siswa kelas V SDN 1018000
Delitua T.A. 2017/2018.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2018 PGSD 105
Keywords: EKSTRAKURIKULER PRAMUKA; KEMANDIRIAN SISWA
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mr Renaldi Syafaruddin Akbar
Date Deposited: 19 Feb 2019 09:21
Last Modified: 25 Feb 2019 03:07
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/31782

Actions (login required)

View Item
View Item