HUBUNGAN IKLIM KOMUNIKASI DAN MOTIVASI BERPRESTASI DENGAN KINERJA GURU DI SMP SUB RAYON 41 KOTA MEDAN

Purba, Janner (2011) HUBUNGAN IKLIM KOMUNIKASI DAN MOTIVASI BERPRESTASI DENGAN KINERJA GURU DI SMP SUB RAYON 41 KOTA MEDAN. Masters thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1500081188130037 Abstrak.pdf]
Preview
Text
1500081188130037 Abstrak.pdf - Published Version

Download (336kB) | Preview
[thumbnail of 1500081188130037 Kata Pengantar.pdf]
Preview
Text
1500081188130037 Kata Pengantar.pdf - Published Version

Download (583kB) | Preview
[thumbnail of 1500081188130037 Daftar Isi.pdf]
Preview
Text
1500081188130037 Daftar Isi.pdf - Published Version

Download (445kB) | Preview
[thumbnail of 1500081188130037 Bab I.pdf]
Preview
Text
1500081188130037 Bab I.pdf - Published Version

Download (629kB) | Preview
[thumbnail of 1500081188130037 Bab V.pdf]
Preview
Text
1500081188130037 Bab V.pdf - Published Version

Download (683kB) | Preview
[thumbnail of 1500081188130037 Daftar Pustaka.pdf]
Preview
Text
1500081188130037 Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (298kB) | Preview

Abstract

Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner yang disebarkan terhadap guru SMP Sub Rayon 41 Kota Medan, yang meliputi 6 (enam) sekolah yaitu SMP Negeri 41 Medan, SMP Swasta Santho Yoseph , SMP Swasta Pencawan, SMP Swasta Siti Hajar, SMP Swaasta Advent-2, dan SMP Swasta Sutoyo. Jumlah keseluruhan guru SMP Sub Rayon 41 Kota Medan sebanyak 118 Orang, dengan menggunakan sampel acak proportional dan didapatkan dari jumlah populasi, diperoleh sampel sebanyak 53 Orang.Data dalam penelitian ini dijaring melalui kuesioner yang dilakukan dengan mengkorelasikan skor total butir. Besarnya koefisien korelasi antara skor butir dengan skor total dihitung dengan korelasi Product Moment. Sebelum dilakukan pengambilan data, kuesioner yang disusun terlebih dahulu diuji cobakan. Uji coba instrumen Iklim Komunikasi ada 30 butir yang valid dan 2 butir yang tidak valid. Variabel Motivasi Berprestasi, ada 30 butir yang valid dan 2 butir yang tidak valid.Variabel Kinerja Guru, ada 32 butir, 30 butir valid dan 2 butir yang tidak valid. Reliabilitas instumen dianalisis dengan Alpha CronbachUntuk menguji hipotesis digunakan teknik korelasi regresi sederhana dan regresi ganda pada taraf signifilcansi 0,05.Hasil penelitian ini memperlihatkan bahwa : (1) terdapat hubungan antara Iklim Komunikasi dengan Kinerja Guru (ry1 = 0,716), (2) terdapat hubungan antara Motivasi Berprestasi dan Kinerja Guru (ry2 = 0,680) dan (3) terdapat hubungan antara lklim Komuniasi dan Motivasi Berprestasi dengan Kinerja Guru, koefisien determinasi (R2) sebesar : 0,838 atau 83,8%, sehingga koefisien korelasi ganda R= 0,701 berhubungan dengan Kinerja Guru. Bila dirinci masing-masing variable bebas, ternyata Iklim Komunikasi memberikan sumbangan relative sebesar 37,99%, sumbangan relative sebesar 54,20%. Sedangkan Motivasi Berprestasi memberikan sumbangan efektif sebesar = 32,11% dan sumbangan relatifnya sebesar = 45,80%.Penelitian ini menyimpulkan bahwa, lklim Komunikasi dan Motivasi Berprestasi merupakan hal yang sangat penting untuk dipahami pars guru khususnya guru SMP Sub Rayon 41 Kota Medan.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: 373.236 Pur h
Keywords: Kinerja; Motivasi berprestasi; Iklim; Guru
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology > BF501 Motivation
Divisions: Program Pasca Sarjana > Administrasi Pendidikan
Depositing User: Mr Fifri Juanda Harahap
Date Deposited: 09 Apr 2016 08:13
Last Modified: 09 Jun 2016 05:29
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/3159

Actions (login required)

View Item
View Item