STRATEGI KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN KINERJA GURU SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) NEGERI 1 KABANJAHE KABUPATEN KARO PROPINSI SUMATERA UTARA

Sembiring, Indra (2010) STRATEGI KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN KINERJA GURU SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) NEGERI 1 KABANJAHE KABUPATEN KARO PROPINSI SUMATERA UTARA. Masters thesis, UNIMED.

[thumbnail of 055030513 Kata Pengantar.pdf]
Preview
Text
055030513 Kata Pengantar.pdf - Published Version

Download (469kB) | Preview
[thumbnail of 055030513 Abstrak.pdf]
Preview
Text
055030513 Abstrak.pdf - Published Version

Download (267kB) | Preview
[thumbnail of 055030513 Daftar Isi.pdf]
Preview
Text
055030513 Daftar Isi.pdf - Published Version

Download (326kB) | Preview
[thumbnail of 055030513 Bab I.pdf]
Preview
Text
055030513 Bab I.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 055030513 Bab V.pdf]
Preview
Text
055030513 Bab V.pdf - Published Version

Download (546kB) | Preview
[thumbnail of 055030513 Daftar Pustaka.pdf]
Preview
Text
055030513 Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (276kB) | Preview

Abstract

Kepala sekolah yang profesional selalu menerapkan beberapa strategi dalam kepemimpinannya yang dapat meningkatkan kinerja guru-guru, secara umum dan guru yang mengajar ke kelas pada khususnya agar visi, misi dan tujuan pendidikan, SMA Negeri 1 Kabanjahe Kabupaten Karo dapat terlaksana.Strategi-strategi kepemimpinan kepala sekolah dalam meningkatkan kinerja guru SMA Negeri 1 Kabanjahe dapat dilakukan dengan memberikan motivasi kepada pars guru, memberikan informasi kepada guru tentang tugas dan fungsi kepala sekolah, memberikan solusi permasalahan yang dihadapi guru dalam melaksanakan tugas yang berorientasi pada peningkatan mum pendidikan, menjalin hubungan komunikasi dengan guru, melakukan kerja sama dan melibatkan elememn masyarakat dan guru dalam menyususn program sekolah yang berorientasi pada peningkatan kinerja guru.Penelitian bertujuan untuk mengetahui tentang pengimplimentasian strategi-strategi diatas dalam kepemimpinan kepala sekolah terhadap guru-guru yang berorientasi pada peningkatkan kinerja.Penelitian yang diawali tanggal 20 Mei 2009 sampai 20 September 2009 dengan menggunakan metode penelitian kualitatif. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa kepala Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 1 Kabanjahe mempunyai keberhasilan dalam meningkatkan kinerja guru melalui strategi kepemimpinan yang diterapkan oleh kepala sekolah, hal ini terlihat dari jumlah siswa yang masuk kesekolah ini setiap tahun meningkat, absensi guru dan siswa minim, siswa yang masuk keperguruan tinggi Negeri setiap tahun meningkat. Prestasi sekolah ini merupakan hasil kerja keras kepala sekolah, guru, siswa dan masyarakat.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: 373.238 068 Sem s
Keywords: Kepemimpinan; Kepala sekolah; Kinerja; Strategi; Motivasi; Guru; Komunikasi
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education > LB2341 Supervision and administration. Business management
Divisions: Program Pasca Sarjana > Administrasi Pendidikan
Depositing User: Mrs Yuni Chairani
Date Deposited: 09 Apr 2016 08:13
Last Modified: 06 Jun 2016 07:48
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/2868

Actions (login required)

View Item
View Item