ALUR PIKIR PENGINTEGRASIAN SOFTSKILLS DALAM PROSES PEMBELAJARAN KIMIA BERBASIS KOMPETENSI UNTUK MAHASISWA

Silalahi, Albinus ALUR PIKIR PENGINTEGRASIAN SOFTSKILLS DALAM PROSES PEMBELAJARAN KIMIA BERBASIS KOMPETENSI UNTUK MAHASISWA. -. 01-04.

[thumbnail of Albinus Silalahi.pdf]
Preview
Text
Albinus Silalahi.pdf - Published Version

Download (633kB) | Preview

Abstract

Perkembangan peradigma paradigma mengenai potensi sumber daya manusai dewasa ini telah cenderung berubah kriteria lulusan yang dibutuhkan dalam dunia kerja. Kriteria tersebut tidak lagi hanya sebagai lulusan yang memiliki kompetensi/skill, tetapi harus juga sebagai sumber daya manusia yang memiliki soft skilll. Sumber daya manusia yang memiliki soft skills adalah orang yang berkarakter baik serta saling bertransformasionalantara setiap jeniskemampuannya(kompetensi/skill yang dimilikinya) dan karakternya mendasari kapabilitasnya dalam perubahan setiap jenis kemampuannya dan dalam segala keadaan serta kondisi lingkungan yang dialaminya. Oleh karena itu, pengintegrasian soft skill dalam proses pembelajaran sekarang ini perlu diupayakan.

Item Type: Article
Keywords: Soft skills; Hard skills; Skill 7-S McKinsey; Competence
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education
L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education > LB2361 Curriculum
Q Science > QD Chemistry
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Kimia
Depositing User: Mrs Catur Dedek Khadijah
Date Deposited: 05 Apr 2016 09:26
Last Modified: 05 Apr 2016 09:26
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/284

Actions (login required)

View Item
View Item