PENGARUH PROFITABILITAS TERHADAP JUMLAH DIVIDEN TUNAI DENGAN HARGA SAHAM SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PERUSAHAAN INDEKS LQ 45 YANG TERDAFTAR DI BEI

Brahmana, Rehmalem and Jumiadi, A.W. (2017) PENGARUH PROFITABILITAS TERHADAP JUMLAH DIVIDEN TUNAI DENGAN HARGA SAHAM SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PERUSAHAAN INDEKS LQ 45 YANG TERDAFTAR DI BEI. Jurnal Mediasi, 06 (02). pp. 107-119. ISSN 2085-6342

[thumbnail of Fulltext.pdf]
Preview
Text
Fulltext.pdf - Published Version

Download (859kB) | Preview

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah apakah profitabilitas berpengaruh terhadap dividen tunai melalui harga saham pada perusahaan Indeks LQ-45 yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Penelitian ini bertujuan unt uk mengetahui apakah profitabilitas berpengaruh terhadap dividen tunai melalui harga saham pada perusahaan Indeks LQ-45 yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI).Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan Index LQ-45 yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) sejak tahun 2011-2012 sejumlah 45 perusahaan.Pemilihan sampel dilakukan dengan metode purposive sampling, yang menjadi sampel sebanyak 23 perusahaan untuk tahun 2010-2012. Sumber data dalam penelitian ini adalah data sekunder yang diperoleh dari situs www.idx.co.id.Pengolahan data dilakukan dengan metode pooling data.Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi berganda dengan bantuan SPSS 20.Hasil penelitian menunjukkan profitabilitas berpengaruh signifikan terhadap harga saham dengan nilai thitung sebesar 11,134, koefisien 0,906 Dapat dilihat dari nilai signifikansi 0,000 < 0,05. Harga saham berpengaruh signifikan terhadap dividen tunai dengan nilai thitung sebesar 2,188 nilai koefisien sebesar 0,354 dan hasil signifikansi 0,032 > 0,05. Profitabilitas memiliki pengaruh tidak langsung terhadap dividen tunai karena koefisien pengaruh langsung lebih kecil daripada koefisien tidak langsung dan nilai signifikansinya 0,62 > 0,05.Kesimpulan penelitian ini adalah profitabilitas berpengaruh terhadap harga saham, harga saham berpengaruh terhadap dividen tunai, dan harga saham memediasi hubungan profitabilitas terhadap dividen tunai.

Item Type: Article
Keywords: Profitabilitas; Harga saham; Dividen tunai
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory. Demography > HB3711 Business cycles. Economic fluctuations
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 12 Jan 2018 09:43
Last Modified: 13 Jan 2018 03:43
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/28148

Actions (login required)

View Item
View Item