MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING DALAM MENINGKATKAN KEBERANIAN SISWA MENYATAKAN PENDAPAT SAAT PEMBELAJARAN

Napitupulu, Rio Parsaoran (2017) MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING DALAM MENINGKATKAN KEBERANIAN SISWA MENYATAKAN PENDAPAT SAAT PEMBELAJARAN. In: Seminar Nasional Tahunan Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Medan Tahun 2017, 17 May 2017, Medan.

Full text not available from this repository. (Request a copy)

Abstract

Makalah ini adalah membahas penerapan Model Quantum Teaching dalam menambah keberanian siswa dalam mengemukakan pendapat pada saat proses pembelajaran.
Quantum Teaching adalah model pembelajaran yang efektif baik didalam maupun diluar sekitar peristiwa belajar yang dapat mengubah kondisi pembelajaran menjadi aktif dan menyenangkan serta tidak membosankan. Langkah dalam pembelajaran Quantum Teaching dikenal dengan istilah TANDUR: (1) Tumbuhkan (2) Alami (3) Namai (4) Demostrasi (5) Ulangi (6) dan Rayakan. Prinsip-prinsip digunakan dalam proses pembelajaran Quantum Teaching :(1) Segalanya berbicara (2) Segalanya bertujuan (3) Pengalaman sebelum
pemberian nama proses belajar efektif terjadi ketika siswa telah mengalami sebelum mereka memperoleh nama untuk apa yang mereka pelajari (4) Akui Setiap usaha yaitu setiap mengambil langkah siswa perlu mendapat pengakuan atas kecakapan keperecayaan diri mereka. Model Quantum Teaching memiliki manfaat dalam pembelajaran yaitu memahami cara khusus dalam meningkatkan kemampuan siswa untuk belajar lebih cepat maksimal, Mengetahui strategi yang diperlukan dalam menerapkan pembelajaran dengan suasana aktif dan menyenangkan dan menumbuh atau menenemukan strategi berpikir atau gaya siswa belajar yang tetap menjaga kominutas belajar agar tetap tumbuh serta memberi kesempatan kepada siswa untuk tampil (Menghubungkan materi pelajaran dengan pengalaman pribadi) yang menambah mendorong siswa dalam mengemukakan pendapat pada saat pembelajaran didalam kelas. Kelebihan model Quantum Teaching yang utama yaitu menumbuhkan dan menimbulkan antusiasme siswa dan Adanya kebebasan dalam berekspresi. Kelemahannya yaitu memerlukan persiapan yang matang bagi guru dan membutuhkan penguasaan kelas yang baik dan kondusif.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Keywords: Quantum teaching; Keberanian; Menyatakan pendapat; Model pembelajaran
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 08 Jan 2018 06:34
Last Modified: 08 Jan 2018 06:34
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/28080

Actions (login required)

View Item
View Item