Harahap, Zulhamdi Hasian (2017) PENDIDIKAN KARAKTER BERBASIS NILAI MORAL DAN NILAI KEBANGSAAN. In: Seminar Nasional Tahunan Pendidikan Ilmu-Ilmu Sosial, 20 Oct 2017, Medan.
Full text not available from this repository. (Request a copy)Abstract
Upaya pembangunan bangsa, khususnya untuk nation and character building dirasakan semakin urgen, sekaitan di era global yang sarat dengan perubahan telah membawa dampak negatif terhadap pembinaan moralitas anak bangsa. Untuk itu, re-discovery atau invented tradition nilai-nilai sosial-budaya kebangsaan perlu dilakukan melalui medium pendidikan karakter yang berisi components of good character, meliputi: moral knowing, moral feeling, moral action. Model pendidikan karakter berbasis nilai-nilai kebangsaan sebagai program sistemik pembinaan moral anak bangsa, diimplementasikan dengan tujuan: (1) pengembangan konsep diri peserta didik; (2) pengembangan kompetensi multikultural; (3) pengembangan kesadaran nasional dan identitas nasional; dan (4) pengembangan keterampilan berdemokrasi.
Item Type: | Conference or Workshop Item (Paper) |
---|---|
Keywords: | Karakter; Moral; Kebangsaan |
Subjects: | L Education > LC Special aspects of education > LC1090 Political education L Education > LC Special aspects of education > LC251 Moral education. Character building |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial |
Depositing User: | Mrs Harly Christy Siagian |
Date Deposited: | 28 Nov 2017 08:40 |
Last Modified: | 28 Nov 2017 08:40 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/27557 |