ANALISIS DEIKSIS DALAM KARANGAN CERPEN SISWA KELAS X DI SMA NEGERI 1 PAHAE JAE KABUPATEN TAPANULI UTARA TAHUN PEMBELAJARAN 2016/2017

Nahampun, Ligayu Febriani (2017) ANALISIS DEIKSIS DALAM KARANGAN CERPEN SISWA KELAS X DI SMA NEGERI 1 PAHAE JAE KABUPATEN TAPANULI UTARA TAHUN PEMBELAJARAN 2016/2017. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM 2133111044 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM 2133111044 COVER.pdf - Published Version

Download (18kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM 2133111044 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM 2133111044 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (671kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM 2133111044 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM 2133111044 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (90kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM 2133111044 PRIVACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM 2133111044 PRIVACE.pdf - Published Version

Download (282kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM 2133111044 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM 2133111044 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (99kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM 2133111044 TABLES.pdf]
Preview
Text
6. NIM 2133111044 TABLES.pdf - Published Version

Download (90kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM 2133111044 APENDICES.pdf]
Preview
Text
7. NIM 2133111044 APENDICES.pdf - Published Version

Download (87kB) | Preview
[thumbnail of 12. NIM 22133111044 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
12. NIM 22133111044 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (95kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM 2133111044 REFERENCE.pdf]
Preview
Text
13. NIM 2133111044 REFERENCE.pdf - Published Version

Download (96kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM 2133111044 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. NIM 2133111044 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (200kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan mengklasifikasikan bentuk kesalahan penggunaan deiksis pada karangan cerpen siswa kelas X di SMA Negeri 1 Pahae Jae tahun pembelajaran 2016/2017, mendeskripsikan apa saja bentuk kesalahan yang paling dominan yang ditemukan dalam karangan cerpen siswa kelas X di SMA Negeri 1 Pahae Jae.
Dari hasil pengolahan data dan analisis data diperoleh kesalahan penggunaan deiksis tempat, deiksis ruang/tempat dan deiksis waktu pada cerpen siswa kelas X di SMA Negeri 1 Pahae Jae. Bentuk kesalahan deiksis persona yang terdapat dalam cerpen siswa terdiri dari 5 kesalahan yaitu kesalahan deiksis persona pertama (aku, -ku, ku- dan saya) terdiri dari 11 kesalahan, deiksis persona kedua (kamu) terdiri dari 2 kesalahan, deiksis persona ketiga (dia dan ia) terdiri dari 3 kesalahan, deiksis persona pertama dengan persona kedua (kita) terdiri dari 9 kesalahan dan deiksis persona pertama tanpa persona kedua (kami) terdiri dari 4 kesalahan. Total kesalahan tersebut adalah 29 (28, 43 %) kesalahan. Kesalahan deiksis persona berada pada posisi kedua setelah deiksis waktu yang ditemukan dalam cerpen siswa kelas X di SMA Negeri 1 Pahae Jae. Bentuk kesalahan deiksis ruang/tempat yang terdapat dalam cerpen siswa terdiri dari kesalahan penggunaan leksem ruang sini, ini, dan situ. Kesalahan leksem ruang sini terdiri dari 1 kesalahan, kesalahan leksem ruang ini terdiri dari 4 kesalahan, dan kesalahan situ terdiri dari 1 kesalahan. Total kesalahan tersebut adalah 6 (5,88 %) kesalahan. Kesalahan deiksis ruang berada pada posisi ketiga setelah deiksis waktu dan deiksis persona. Bentuk kesalahan deiksis waktu yang terdapat dalam cerpen siswa terdiri dari kesalahan deiksis waktu lampau 58 kesalahan, deiksis waktu kini 4 kesalahan, deiksis waktu yang akan datang 5 kesalahan. Kesalahan penggunaan deiksis waktu merupakan kesalahan paling banyak ditemukan pada teks cerpen siswa kelas X di SMA Negeri 1 Pahae Jae.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2017 IND 139
Keywords: analisis kesalahan, teks cerpen, deiksis persona, deiksis ruang/temppat, deiksis waktu
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
P Language and Literature > PN Literature (General) > PN6120 Fiction
Divisions: Fakultas Bahasa dan Seni > Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: Mr Maknun
Date Deposited: 24 Nov 2017 15:05
Last Modified: 28 Nov 2017 03:06
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/27449

Actions (login required)

View Item
View Item