SISTEM PENDETEKSI ZAT ADITIF FORMALIN PADA BAHAN MAKANAN MENGGUNAKAN SENSOR HCHO BERBASIS ARDUINO DENGAN DISPLAY PADA SMARTPHONE

Harahap, Rahmat syukur (2017) SISTEM PENDETEKSI ZAT ADITIF FORMALIN PADA BAHAN MAKANAN MENGGUNAKAN SENSOR HCHO BERBASIS ARDUINO DENGAN DISPLAY PADA SMARTPHONE. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 4131240007 Cover.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 4131240007 Cover.pdf - Published Version

Download (21kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 4131240007 Lembar Pengesahan.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 4131240007 Lembar Pengesahan.pdf - Published Version

Download (205kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 4131240007 RIWAYAT HIDUP.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 4131240007 RIWAYAT HIDUP.pdf - Published Version

Download (83kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 4131240007 Abstrak.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 4131240007 Abstrak.pdf - Published Version

Download (153kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 4131240007 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 4131240007 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (157kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 4131240007 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 4131240007 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (90kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 4131240007 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 4131240007 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (85kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 4131240007 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 4131240007 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (83kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 4131240007 DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 4131240007 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (82kB) | Preview
[thumbnail of 10. NIM. 4131240007 BAB I.pdf]
Preview
Text
10. NIM. 4131240007 BAB I.pdf - Published Version

Download (221kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM. 4131240007 BAB V.pdf]
Preview
Text
14. NIM. 4131240007 BAB V.pdf - Published Version

Download (154kB) | Preview
[thumbnail of 15. NIM. 4131240007 Daftar Pustaka.pdf]
Preview
Text
15. NIM. 4131240007 Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (163kB) | Preview

Abstract

Telah dilakukan penelitian tentang perancangan sistem pendeteksi zat aditif formalin pada bahan makanan dengan tujuan untuk mengetahui kandungan zat aditif formalin dalam makanan menggunakan alat ukur digital dengan memanfaatkan sensor HCHO sebagai pendeteksi gas/uap formalin yang dihasilkan objek. Arduino Uno berfungsi sebagai komponen pengendali sistemkerja alat. Alat ini terdiri dari beberapa rangkaian yaitu rangkaian sensor, catu daya, mikrokontroler, bluetooth, dan aplikasi smartphone. Aplikasi pembangun antara mikrokontroler dan smartphone dapat dirancang dengan menggunakan app inventor. Aplikasi ini dirancang untuk menggabungkan sistem kerja pada mikrokontroler dan smartphone. Dalam samrtphone, fitur utama yang dimanfaatkan adalah fitur dari google voice. Dalam fitur ini memiliki layanan google-text-to-speech. Mikrokontroler akan mengirimkan data ke smartphone berupa nilai ADC, Ro, Rs, Volt, dan PPM.Jika nilai PPM >10, maka smartphone akan mengeluarkan suara “ makanan terdeteksi formalin”. Sebaliknya jika < 10, smartphone tidak akan mengeluarkan suara “makanan terdeteksi formalin”. Berdasarkan hasil pengujian yang dilakukan diperoleh penurunan nilai ppm yang diukur dengan alat adalah 0,05-6,02 ppm antara nilai ppm konsentrasi larutan dengan nilai ppm sampel bakso yang dibuat. Hal ini menjelaskan bahwa perbandingan nilai pengujian tersebut diperoleh faktor koreksinya adalah 0,99. Hasil penelitian menunjukkan bahwa alat efektif bekerja pada renge konsentrasi formalin antara 12,5 % - 40%.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2017 FIS 201
Keywords: Elektronic, Nose, Sensor HCHO, Formalin, Ppm
Subjects: Q Science > QC Physics > QC221 Acoustics. Sound
T Technology > TX Home economics > TX341 Nutrition. Foods and food supply
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Fisika
Depositing User: Mr Maknun
Date Deposited: 21 Nov 2017 14:16
Last Modified: 22 Nov 2017 03:29
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/27304

Actions (login required)

View Item
View Item