ADA PENDIDIKAN KARAKTER DALAM PENELITIAN

Dewi, Izwita (2017) ADA PENDIDIKAN KARAKTER DALAM PENELITIAN. In: Seminar Nasional Matematika (SEMNASTIKA) 2017, 06 May 2017, Medan.

[thumbnail of Daftar Isi.pdf]
Preview
Text
Daftar Isi.pdf - Published Version

Download (480kB) | Preview
[thumbnail of Fulltext.pdf]
Preview
Text
Fulltext.pdf - Published Version

Download (396kB) | Preview

Abstract

Pendidikan berbasis karakter bertujuan untuk membangun seluruh dimensi manusia. Penerapan 9 karakteristik secara eksplisit (mengetahui, merasakan, dan melakukan) dapat diperoleh ketika melakukan suatu penelitian. Penelitian merupakan aktivitas inovatif dan kreatif manusia. Selain itu aktivitas penelitian memuat unsur-unsur yang dapat mengembangkan pendidikan karakter. Tulisan ini menguraikan bagaimana aktivitas penelitian dapat mengembangkan unsur-unsur 9 pilar pendidikan berkarakter seperti : tanggung jawab, kedisiplinan, kemandirian, kejujuran, hormat dan santun, kepedulian, kerjasama, kreatif, kerja keras dan pantang menyerah, serta toleransi.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Keywords: Pendidikan karakter; Penelitian; Inovatif; Kreatif
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LC Special aspects of education > LC251 Moral education. Character building
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Matematika
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 20 Sep 2017 08:24
Last Modified: 20 Sep 2017 08:24
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/26620

Actions (login required)

View Item
View Item