Simanjuntak, Elisabeth (2017) DAMPAK PELAKSANAAN REPELITA IV TERHADAP EKONOMI MASYARAKAT PETANI PADI SAWAH DI KECAMATAN TANJUNG MORAWA PADA MASA ORDE BARU. Undergraduate thesis, UNIMED.
1.-NIM.-3133321019.-COVER.pdf - Published Version
Download (38kB) | Preview
2.-NIM. 3133321019.- APPROVAL SHEET.pdf - Published Version
Download (286kB) | Preview
3.-NIM.-3133321019.ABSTRACK.pdf - Published Version
Download (113kB) | Preview
4.-3133321019.-PREFACE.pdf - Published Version
Download (341kB) | Preview
5.-NIM.-3133321019.-TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version
Download (364kB) | Preview
6.-NIM.3133321019.-TABLE.pdf - Published Version
Download (177kB) | Preview
7.-NIM.-3133321019.-CHAPTER I.pdf - Published Version
Download (379kB) | Preview
11.-NIM.-3133321019.CHAPTER V.pdf - Published Version
Download (285kB) | Preview
12.-NIM.-3133321019.BIBLIOGRAPYH.pdf - Published Version
Download (185kB) | Preview
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk : (1) Untuk mengetahui Kebijakan Repelita IV terhadap pembangunan ekonomi masyarakat Kecamatan Tanjung Morawa. (2) Untuk mengetahui proses pelaksanaan Repelita IV terhadap pembangunan ekonomi masyarakat di Kecamatan Tanjung Morawa. (3) Untuk mengetahui pengaruh Repelita IV dalam bidang ekonomi masyarakat petani padi sawah di Kecamatan Tanjung Morawa. (4) Untuk mengetahui dampak Repelita IV terhadap lahan persawahan di Kecamatan Tanjung Morawa pada masa Orde Baru Penelitian ini merupakan Metode penelitian Deskriptif kualitatif. Penulis juga melakukan penelitian lapangan (Field Research) dengan wawancara dan data dokumentasi yang berhubungan dengan Dampak Pelaksanaan Repelita IV Terhadap Ekonomi Masyarakat Petani Padi Sawah Di Kecamatan Tanjung Morawa Pada Masa Orde Baru. Dalam penelitian ini penulis mendatangi dan mewawancarai orang-orang yang kemungkinan mengetahui tentang Dampak Pelaksanaan Repelita IV Terhadap Ekonomi Masyarakat Petani Padi Sawah Di Kecamatan Tanjung Morawa Pada Masa Orde Baru seperti keterangan yang diberikan oleh pegawai dinas pertanian Tanjung Morawa dan para petani. Dari hasil penelitian yang dilakukan maka diketahui bahwa pelaksanaan Repelita IV di wilayah ini memberi dampak positif kepada ekonomi masyarakat petani padi sawah. Dimana hasil produksi padi para petani meningkat, sehingga ekonomi masyarakat petani pun mengalami peningkatan. Namun hasil pertanian dari wilayah ini hanya dapat menjadi swasembada panganlokal, dikarenakan peningkatan jumlah penduduk juga sangat meningkat.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | SK-2017 SJRH 070 |
Keywords: | Repelita IV; Ekonomi Masyarakat |
Subjects: | D History General and Old World > D History (General) |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial > Pendidikan Sejarah |
Depositing User: | Mrs Siti Nurbaidah |
Date Deposited: | 19 Sep 2017 17:09 |
Last Modified: | 20 Sep 2017 01:41 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/26548 |