UPAYA MENINGKATKAN KREATIVITAS BERBAHASA LISAN ANAK MELALUI PERMAINAN PERMATA TERSEMBUNYI DI TK TUNAS BANGSA JALAN SEI MERAH KECAMATAN TANJUNG MORAWA

Purba, Mustika Sari (2017) UPAYA MENINGKATKAN KREATIVITAS BERBAHASA LISAN ANAK MELALUI PERMAINAN PERMATA TERSEMBUNYI DI TK TUNAS BANGSA JALAN SEI MERAH KECAMATAN TANJUNG MORAWA. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 01. COVER MUSTIKA SARI PURBA  NIM 1133371008.pdf]
Preview
Text
01. COVER MUSTIKA SARI PURBA NIM 1133371008.pdf - Published Version

Download (144kB) | Preview
[thumbnail of 02. LEMBAR PERSETUJUAN MUSTIKA SARI PURBA  NIM 1133371008.pdf]
Preview
Text
02. LEMBAR PERSETUJUAN MUSTIKA SARI PURBA NIM 1133371008.pdf - Published Version

Download (452kB) | Preview
[thumbnail of 03. ABSTRAK  MUSTIKA SARI PURBA  NIM 1133371008.pdf]
Preview
Text
03. ABSTRAK MUSTIKA SARI PURBA NIM 1133371008.pdf - Published Version

Download (235kB) | Preview
[thumbnail of 04. KATA PENGANTAR   MUSTIKA SARI PURBA  NIM 1133371008.pdf]
Preview
Text
04. KATA PENGANTAR MUSTIKA SARI PURBA NIM 1133371008.pdf - Published Version

Download (328kB) | Preview
[thumbnail of 05. UCAPAN TERIMA KASIH MUSTIKA SARI PURBA  NIM 1133371008.pdf]
Preview
Text
05. UCAPAN TERIMA KASIH MUSTIKA SARI PURBA NIM 1133371008.pdf - Published Version

Download (266kB) | Preview
[thumbnail of 06. DAFTAR ISI MUSTIKA SARI PURBA  NIM 1133371008.pdf]
Preview
Text
06. DAFTAR ISI MUSTIKA SARI PURBA NIM 1133371008.pdf - Published Version

Download (143kB) | Preview
[thumbnail of 07. DAFTAR TABEL  MUSTIKA SARI PURBA  NIM 1133371008.pdf]
Preview
Text
07. DAFTAR TABEL MUSTIKA SARI PURBA NIM 1133371008.pdf - Published Version

Download (112kB) | Preview
[thumbnail of 08. DAFTAR GAMBAR  MUSTIKA SARI PURBA  NIM 1133371008.pdf]
Preview
Text
08. DAFTAR GAMBAR MUSTIKA SARI PURBA NIM 1133371008.pdf - Published Version

Download (110kB) | Preview
[thumbnail of 09. BAB I  MUSTIKA SARI PURBA  NIM 1133371008.pdf]
Preview
Text
09. BAB I MUSTIKA SARI PURBA NIM 1133371008.pdf - Published Version

Download (346kB) | Preview
[thumbnail of 13. BAB V MUSTIKA SARI PURBA  NIM 1133371008.pdf]
Preview
Text
13. BAB V MUSTIKA SARI PURBA NIM 1133371008.pdf - Published Version

Download (142kB) | Preview
[thumbnail of 14. DAFTAR PUSTAKA  MUSTIKA SARI PURBA  NIM 1133371008.pdf]
Preview
Text
14. DAFTAR PUSTAKA MUSTIKA SARI PURBA NIM 1133371008.pdf - Published Version

Download (35kB) | Preview

Abstract

Masalah dalam penelitian ini adalah masih rendahnya Kreativitas berbahasa lisan anak di TK Tunas Bangsa .Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui upaya meningkatkan kreativitas berbahasa lisan anak melalui permainan permata tersembunyi di TK Tunas Bangsa di jalan Sei Merah Kecamatan Tanjung Morawa. Euis dan Yeni (2010) “Kreativitas berbahasa ditunjukkan dengan keterampilan berkomunikasi secara efektif, mendengarkan, berkomunikasi dengan berbicara, menulis dan membaca. Bahasa merupakan kemampuan untuk berkomunikasi dengan orang lain”. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Sema populasi dijadikan sampel dalam penelitian ini berjumlah 40 siswa TK Tunas Bangsa. Proses penelitian ini dilakukan dengan penelitian tindakan kelas melalui dua siklus. Pengumpulan data dengan lembar observasi. Pada Siklus I pertemuan1 diperoleh 1 siswa (2,5%) pada katagori baik, 12 siswa (30%) pada katagori cukup baik, 27 siswa (67,5%( pada katagori kurang baik. Pada Siklus I pertemuan 2 terjadi peningkatan pada kreativitas berbahasa lisan anak walaupun belum maksimal di peroleh nilai rata-rata anak 6 siswa (15%) pada katagori baik, 24 siswa (60%) pada katagori cukup baik, 10 siswa (25%) pada katagori kuarang baik. Pada Siklus II pertemuan 1 diperoleh nilai rata-rata anak 6 siswa1(5%) pada katagori sangat baik, 20 siswa (50%) pada katagori baik, 10 siswa (25%) pada katagori cukup baik, 4 siswa (10%) pada katagori kurang baik. Pada Siklus II pertemuan 2 di peroleh nilai rata-rata anak21 siswa (52,5%) pada katagori sangat baik, 13 siswa (35,5%) pada katagori baik, 6 siswa (15%) pada katagori cukup baik. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa kegiatan bermain permata tersembunyi pada pembelajaran dapat meningkatkan kreativitas berbahasa lisan anak di TK Tunas Bangsa di Jalan Sei Merah Kecamatan Tanjung Morawa.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2017 PLS 030
Keywords: Kreativitas Berbahasa Lisan; Permainan Permata Tersembunyi
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1141 Kindergarten
L Education > LC Special aspects of education > LC45 Nonformal education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Luar Sekolah
Depositing User: Mrs Siti Nurbaidah
Date Deposited: 16 Aug 2017 15:50
Last Modified: 16 Aug 2017 08:58
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/25825

Actions (login required)

View Item
View Item