HUBUNGAN MOTIVASI BELAJAR DENGAN TINGKAT KEDISIPLINAN SISWA DI KELAS V SD NEGERI NO.101801 DELITUA TAHUN AJARAN 2016/2017

Anisah, Ummi (2017) HUBUNGAN MOTIVASI BELAJAR DENGAN TINGKAT KEDISIPLINAN SISWA DI KELAS V SD NEGERI NO.101801 DELITUA TAHUN AJARAN 2016/2017. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 01. COVER UMMI ANISAH (NIM 1131111046).pdf]
Preview
Text
01. COVER UMMI ANISAH (NIM 1131111046).pdf - Published Version

Download (125kB) | Preview
[thumbnail of 02. LEMBAR PERSETUJUAN UMMI ANISAH (NIM 1131111046.pdf]
Preview
Text
02. LEMBAR PERSETUJUAN UMMI ANISAH (NIM 1131111046.pdf - Published Version

Download (605kB) | Preview
[thumbnail of 03. ABSTRAK UMMI ANISAH (NIM 1131111046.pdf]
Preview
Text
03. ABSTRAK UMMI ANISAH (NIM 1131111046.pdf - Published Version

Download (182kB) | Preview
[thumbnail of 04. KATA PENGANTAR UMMI ANISAH (NIM 1131111046.pdf]
Preview
Text
04. KATA PENGANTAR UMMI ANISAH (NIM 1131111046.pdf - Published Version

Download (265kB) | Preview
[thumbnail of 05. DAFTAR ISI UMMI ANISAH (NIM 1131111046.pdf]
Preview
Text
05. DAFTAR ISI UMMI ANISAH (NIM 1131111046.pdf - Published Version

Download (168kB) | Preview
[thumbnail of 06. DAFTAR TABEL UMMI ANISAH (NIM 1131111046.pdf]
Preview
Text
06. DAFTAR TABEL UMMI ANISAH (NIM 1131111046.pdf - Published Version

Download (139kB) | Preview
[thumbnail of 07. DAFTAR GAMBAR UMMI ANISAH (NIM 1131111046.pdf]
Preview
Text
07. DAFTAR GAMBAR UMMI ANISAH (NIM 1131111046.pdf - Published Version

Download (111kB) | Preview
[thumbnail of 08. DAFTAR LAMPIRAN UMMI ANISAH (NIM 1131111046.pdf]
Preview
Text
08. DAFTAR LAMPIRAN UMMI ANISAH (NIM 1131111046.pdf - Published Version

Download (140kB) | Preview
[thumbnail of 09. BAB I UMMI ANISAH (NIM 1131111046.pdf]
Preview
Text
09. BAB I UMMI ANISAH (NIM 1131111046.pdf - Published Version

Download (505kB) | Preview
[thumbnail of 13. BAB V UMMI ANISAH (NIM 1131111046).pdf]
Preview
Text
13. BAB V UMMI ANISAH (NIM 1131111046).pdf - Published Version

Download (140kB) | Preview
[thumbnail of 14. DAFTAR PUSTAKA UMMI ANISAH (NIM 1131111046).pdf]
Preview
Text
14. DAFTAR PUSTAKA UMMI ANISAH (NIM 1131111046).pdf - Published Version

Download (141kB) | Preview

Abstract

Masalah utama dalam penelitian ini adalah rendahnya tingkat kedisiplinan siswa menyebabkan timbulnya perilaku tidak teratur, tidak terkontrol, tidak tertib yang pada gilirannya mengganggu kegiatan belajar mengajar di sekolah. Salah satu hal yang menyebabkan tinggi rendahnya kedisiplinan siswa adalah motivasi belajar. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara Motivasi Belajar dengan Tingkat Kedisiplinan Siswa di Kelas V SD Negeri No. 101801 Delitua. Motivasi belajar adalah dorongan yang diterima oleh siswa baik dari dalam maupun luar dirinya yang memberikan semangat atau kekuatan untuk menghasilkan perubahan tingkah laku yang berlangsung secara menetap. Kedisiplinan siswa adalah sikap penuh kerelaan dan kesadaran diri siswa dalam mematuhi segala peraturan yang ada untuk mengembangkan potensi dirinya dan berperilaku beraturan. Penelitian ini merupakan penelitian deksriptif korelasional. Penelitian ini dilakukan di SD Negeri No.101801 Delitua Tahun Ajaran 2016/2017 dengan populasi sebanyak 126 orang dan sampel dengan sampel 95 orang (α = 0,05). Populasi diambil dari kelas V. Instrumen yang digunakan dalah angket tertutup dari masing masing variabel dengan skala linkert. Pengujian analisis data yang digunakan adalah normalitas, linieritas, uji korelasi product moment dan uji keberartian hipotesis. Nilai korelasi sebesar 0,677 menunjukkan bahwa ada hubungan yang kuat antara motivasi belajar dengan tingkat kedisiplinan siswa di kelas V SD Negeri 101801 Delitua
Hasil penelitian menunjukkan bahwa motivasi belajar sekolah di kelas V SD Negeri 101801 Delitua dalam kategori cukup dengan Skor rata-rata 2,85 dan tingkat Kedisiplinan Siswa dalam kategori cukup dengan Skor rata-rata 2,97. Hasil perhitungan korelasi product moment diperoleh rxy = 0,665. Selanjutnya pada taraf signifikansi α = 0,05 dengan jumlah responden 95 siswa diperoleh rtabel = 0,316. Dengan demikian harga rhitung> rtabel yaitu 0,665 > 0,316, sehingga dapat disimpulkan bahwa koefisien korelasi antara variabel model motivasi belajar (variabel X) dengan kedisiplinan (variabel Y) adalah signifikan. Artinya hipotesis yang diajukan dapat diterima. Dengan demikian disimpulkan bahwa ada hubungan yang signifikan antara Motivasi Belajar Siswa Dengan Tingkat Kedisiplinan Siswa Di Kelas V SD Negeri 101801 Delitua T.A. 2016/2017.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2017 PGSD 098
Keywords: Kedisiplinan siswa; Motivasi belajar; Hakikat belajar
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mrs Siti Nurbaidah
Date Deposited: 26 Apr 2017 02:27
Last Modified: 26 Apr 2017 02:27
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/24278

Actions (login required)

View Item
View Item