Afandi, Muhammad (2017) PERKEMBANGAN SENI PERTUNJUKAN TRADISIONAL TARI ANGGUK DI DESA KOLAM KECAMATAN PERCUT SEI TUAN. Undergraduate thesis, UNIMED.
1. NIM. 3121121005 COVER.pdf - Published Version
Download (47kB) | Preview
2. NIM. 3121121005 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version
Download (468kB) | Preview
3. NIM. 3121121005 ABSTRACT.pdf - Published Version
Download (138kB) | Preview
4. NIM. 3121121005 PREFACE.pdf - Published Version
Download (250kB) | Preview
5. NIM. 3121121005 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version
Download (140kB) | Preview
6. NIM. 3121121005 CHAPTER I.pdf - Published Version
Download (308kB) | Preview
10. NIM. 3121121005 CHAPTER V.pdf - Published Version
Download (194kB) | Preview
11. NIM. 3121121005 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version
Download (115kB) | Preview
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk (a) Mengetahui Sejarah Seni Pertunjukan
Tradisional Tari Angguk di Desa Kolam Kecamatan Percut Sei Tuan (b)
Mengetahui Perkembangan Seni Pertunjukan Tradisional Tari Angguk di Desa
Kolam Kecamatan Percut Sei Tuan (c) Mengetahui Fungsi Seni Pertunjukan
Tradisional Tari Angguk di Desa Kolam Kecamatan Percut Sei Tuan, serta (d)
Mengetahui Upaya Pelestarian Seni Pertunjukan Tradisional Tari Angguk di Desa
Kolam Kecamatan Percut Sei Tuan.
Untuk memperoleh data-data yang dibutuhkan, peneliti menggunakan
pendekatan penelitian Deskriptif Kualitatif. Adapun jenis penelitian yang
digunakan adalah penelitian lapangan (field research) yakni upaya memperoleh
data dengan melakukan wawancara, observasi dan dokumentasi serta penelitian
kepustakaan (library research) yakni upaya memperoleh data dari buku-buku atau
literatur-literatur yang berkaitan dengan judul penelitian. Dari hasil penelitian
yang dilakukan diketahui bahwa Seni Pertunjukan Tradisional Tari Angguk di
Desa Kolam terus berkembang hingga sekarang. Hal ini ditandai dengan eksisnya
paguyuban-paguyuban Seni Pertunjukan Tradisional Tari Angguk di Desa Kolam
Kecamatan Percut Sei Tuan. Seni Pertunjukan Tradisional Tari Angguk di Desa
Kolam Kecamatan Percut Sei Tuan juga setidak-tidaknya memiliki tiga fungsi
antara lain: fungsi religi, fungsi sosial dan fungsi hiburan. Perkembangan Seni
Pertunjukan Tradisional Tari Angguk di Desa Kolam Kecamatan Percut Sei Tuan
juga tidak terlepas dari adanya upaya-upaya pelestarian yang dilakukan oleh
masyarakat melalui paguyuban-paguyuban atau sanggar seni. Upaya pelestarian
kesenian tradisional Tari Angguk di Desa Kolam juga dilakukan oleh pemerintah
terkait dengan dikeluarkannnya Peraturan Bupati Deli Serdang Nomor. 721 Tahun
2013 Tentang Kewenangan Lokal Berskala Desa serta Peraturan Desa No. 2
Tahun 2016 Pasal 6 Tentang Program Pemberdayaan Lembaga Kesenian dan
Adat.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | SK-2017 SEJ 019 |
Keywords: | Seni Pertunjukan Tradisional, Tari Angguk Desa Kolam, Paguyuban Pelestarian |
Subjects: | D History General and Old World > D History (General) > D204 Modern History H Social Sciences > HM Sociology > HM621 Culture |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial > Pendidikan Sejarah |
Depositing User: | Mr Maknun |
Date Deposited: | 19 Apr 2017 06:36 |
Last Modified: | 19 Apr 2017 06:36 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/24122 |