Hutagalung, Bill Sandy (2017) PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN E-LEARNING PADA MATA PELAJARAN INSTALASI MOTOR LISTRIK UNTUK SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 LUBUK PAKAM. Undergraduate thesis, UNIMED.
1. NIM. 5113131009 COVER.pdf - Published Version
Download (210kB) | Preview
2. NIM. 5113131009 APPROVAL SHEEET.pdf - Published Version
Download (284kB) | Preview
3. NIM. 5113131009 ABSTRACT.pdf - Published Version
Download (173kB) | Preview
4. NIM. 5113131009 PREFACE.pdf - Published Version
Download (229kB) | Preview
5. NIM. 5113131009 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version
Download (229kB) | Preview
6. NIM. 5113131009 LIST OF FIGURES.pdf - Published Version
Download (315kB) | Preview
7. NIM. 5113131009 LIST OF TABLES.pdf - Published Version
Download (172kB) | Preview
8. NIM. 5113131009 CHAPTER I.pdf - Published Version
Download (248kB) | Preview
12. NIM. 5113131009 CHAPTER V.pdf - Published Version
Download (197kB) | Preview
13. NIM. 5113131009 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version
Download (175kB) | Preview
Abstract
Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan yang bertujuan untuk menghasilkan produk media pembelajaran instalasi motor listrik berupa website e-learning yang menggunakan blog standar kompetensi pengontrolan motor 3 phasa dan komponen-komponen nya serta menentukan ukuran nya dan mengetahui kualitas dari website pembelajaran instalasi motor listrik tersebut yang diikuti dengan langkah-langkah pengembangan yang harus diikuti agar menghasilkan produk yang berkualitas berdasarkan penilaian ahli media, ahli materi dan siswa agar indikator keberhasilan tercapai. Penelitian ini mengacu pada model Research and Development (R&D) namun model pengembangan media nya mengacu pada model ADDIE (Analysis, Design, Development, Implemantion, Evaluation). Dengan rincian : (1) Analysis (meliputi: studi pendahuluan, analisis kebutuhan), (2) Design (meliputi: pembuatan garis-garis besar isi website, penyusunan kerangka website, (3) Development (meliputi: pembuatan media dengan menggunakan macromedia flash 8, penyajian media, pengujian oleh ahli media dan ahli materi), (4) Implementation (meliputi: uji kelas kecil di sekolah) dan (5) Evaluation (meliputi: indikator keberhasilan media, yang mengevaluasi setiap tahapan pengembangan). Produk Media pembelajaran yang telah dikembangkan mempunyai kualitas Sangat Baik (SB) dengan skor keidealan 4,19 dari skor maksimal 5. Dengan ini website ini layak dipergunakan khususnya untuk mata pelajaran instalasi motor listrik sehingga pembelajaran tersebut efektif.