IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 PADA PEMBELAJARAN GEOGRAFI DI SMA NEGERI 5 MEDAN TAHUN AJARAN 2016/2017

Tambunan, Rachmi Julyani (2016) IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 PADA PEMBELAJARAN GEOGRAFI DI SMA NEGERI 5 MEDAN TAHUN AJARAN 2016/2017. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 3123131047 COVER.pdf]
Preview
Text
3123131047 COVER.pdf - Published Version

Download (65kB) | Preview
[thumbnail of 3123131047 LEMBAR PEGESAHAN DAN PERSETUJUAN.pdf]
Preview
Text
3123131047 LEMBAR PEGESAHAN DAN PERSETUJUAN.pdf - Published Version

Download (655kB) | Preview
[thumbnail of 3123131047 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
3123131047 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (180kB) | Preview
[thumbnail of 3123131047 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
3123131047 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (239kB) | Preview
[thumbnail of 3123131047 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
3123131047 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (207kB) | Preview
[thumbnail of 3123131047 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
3123131047 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (113kB) | Preview
[thumbnail of 3123131047 DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
3123131047 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (112kB) | Preview
[thumbnail of 3123131047 BAB I.pdf]
Preview
Text
3123131047 BAB I.pdf - Published Version

Download (350kB) | Preview
[thumbnail of 3123131047 BAB VI.pdf]
Preview
Text
3123131047 BAB VI.pdf - Published Version

Download (141kB) | Preview
[thumbnail of 3123131047 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
3123131047 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (175kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui : Implementasi Kurikulum 2013 pada Pembelajaran Geografi di SMA Negeri 5 Medan T.A 2016/2017 berdasarkan standar Proses.
Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh guru geografi di SMA Negeri 5 Medan. Sampel dalam penelitian ini adalah sampel total (total sampling) yaitu seluruh guru geografi yang ada di SMA Negeri 5 Medan yang berjumlah 3 orang. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik observasi, dan studi dokumentasi, serta teknik analisis data yang digunakan yaitu analasis data deskriptif kualitatif.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa : Implementasi Kurikulum 2013 pada Pembelajaran Geografi di SMA Negeri 5 Medan berdasarkan standar proses dilihat dari aspek penilaian Rencana Pelaksanaan Pembelajarana (RPP). responden I memperoleh nilai rata-rata 72,22, responden II memperoleh nilai rata-rata 73,14 sedangkan responden III memperoleh nilai rata-rata 81,48 sehingga rata-rata nilai yang diperoleh oleh ketiga responden adalah 75,60 yang termasuk kedalam kategori cukup, sedangkan dilihat dari proses Pelaksanaan Pembelajaran responden I memperoleh nilai rata-rata 73,05, responden II memperoleh nilai rata-rata 66,46 sedangkan responden III mendapatkan nilai rata-rata 63,65 sehingga rata-rata nilai yang diperoleh oleh ketiga responden adalah adalah 67,72 yang termasuk kategori kurang. Dengan demikian Implementasi Kurikulum 2013 pada Pembelajaran Geografi di SMA Negeri 5 Medan berdasarkan standar proses memperoleh nilai rata-rata 71,65 yang termasuk kedalam kategori cukup. Dapat ditarik kesimpulan bahwa Implementasi kurikulum 2013 pada Pembelajaran Geografi berdasarkan standar proses dikategorikan cukup

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2017 GEO 001
Keywords: Kurikulum, Geografi, Pembelajaran
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > G Geography (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education > LB2361 Curriculum
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial > Pendidikan Geografi
Depositing User: Mr Maknun
Date Deposited: 17 Feb 2017 07:29
Last Modified: 17 Feb 2017 07:29
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/23052

Actions (login required)

View Item
View Item