PERANAN ORANGTUA DALAM MENCEGAH TERJADINYA PERKAWINAN USIA MUDA DI DESA INVALIDEN KECAMATAN SUMBUL KABUPATEN DAIRI

Simanullang, Evi C (2016) PERANAN ORANGTUA DALAM MENCEGAH TERJADINYA PERKAWINAN USIA MUDA DI DESA INVALIDEN KECAMATAN SUMBUL KABUPATEN DAIRI. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 1123171008_COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 1123171008_COVER.pdf - Published Version

Download (116kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 1123171008_LEMBAR PERSETUJUAN & PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 1123171008_LEMBAR PERSETUJUAN & PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (451kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 1123171008_ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 1123171008_ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (114kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 1123171008_KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 1123171008_KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (293kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 1123171008_DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 1123171008_DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (142kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 1123171008_DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 1123171008_DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (169kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 1123171008_DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 1123171008_DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (170kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 1123171008_BAB I.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 1123171008_BAB I.pdf - Published Version

Download (403kB) | Preview
[thumbnail of 12. NIM. 1123171008_BAB V.pdf]
Preview
Text
12. NIM. 1123171008_BAB V.pdf - Published Version

Download (233kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 1123171008_DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 1123171008_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (259kB) | Preview

Abstract

Adapun yang masalah dalam penelitian ini adalah : Apa saja Peranan Orangtua Dalam Mencegah Terjadinya Perkawinan Usia Muda di Kecamatan Sumbul Kabupaten Dairi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui : Peranan Orangtua Dalam Mencegah Terjadinya Perkawinan Usia Muda di Kecamatan Sumbul Kabupaten Dairi.
Teori yang digunakan dalam aspek peranan orangtua adalah teori dari Stepen R. Covey (dalam Dahlan Djawad 2007/470) yaitu Modeling Example of trustworthiness, Monitoring, Organizing, Teaching.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kuantitatif, yang menjadi populasi dalam penelitian ini 260 KK (Kepala Keluarga), dan sampel sebanyak 39 0rangtuayag ada di Desa Invaliden Kecamatan Sumbul Kabupaten Dairi. Untuk pengumpulan data dengan menggunakan penyebaran angket, kemudian data yang diperoleh dianalisis dengan table frekuensi dengan menggunakan rumus: P=F/NX100%.
Sesuai dengan hasil analisis angket yang diperoleh dapat diambil kesimpulan sebagai berikut: (1) Peranan orangtua sebagai Modeling sudah berperan, Peranan orangtua sebagai Mentoring sudah berperan, Peranan orangtua sebagai Organizing sudah berperan, Peranan orangtua sebagai Teacing sudah berperan. (2) Peranan Orangtua dalam mencegah perkawinan usia muda dalam mengikuti perkembangan anak kurang berperan, Peranan orangtua dalam mencegah perkawinan usia muda tentang pendidikan seks sudah berperan, Peranan orangtua dalam mencegah perkawinan usia muda tentang komunikasi yang baik terhadap anak kurang berperan, Peranan orangtua dalam mencegah perkawinan usia muda tentang memberikan bimbingan, perhatian, terhadap anak berperan, Peranan orangtua dalam mencegah perkawinan usia muda tentang mengutamakan masa depan anak kurang berperan, Peranan orangtua dalam mencegah perkawinan usia muda tentang hambatan dalam mencegah perkawinan usia muda kurang berperan, Peranan orangtua dalam mencegah perkawinan usia muda tentang memberitahu anak mengenai dampak dari perkawinan usia muda kurang berperan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2016 PLS 036
Keywords: Peranan Orangtua; Perkawinan; Usia Dini
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1101 Child study
N Fine Arts > NB Sculpture > NB1120 Study and teaching
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Luar Sekolah
Depositing User: Mr Maknun
Date Deposited: 14 Nov 2016 07:01
Last Modified: 14 Nov 2016 07:01
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/21432

Actions (login required)

View Item
View Item