PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING PADA MATERI SISTEM PERSAMAAN LINIER TIGA VARIABEL DI KELAS X SMA NEGERI 1 KOTARIH T.A. 2015/2016

Sinaga, Shindy Yunn (2016) PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING PADA MATERI SISTEM PERSAMAAN LINIER TIGA VARIABEL DI KELAS X SMA NEGERI 1 KOTARIH T.A. 2015/2016. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM.4123111077.Cover.pdf]
Preview
Text
1. NIM.4123111077.Cover.pdf - Published Version

Download (53kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM.4123111077.Approval Sheet.pdf]
Preview
Text
2. NIM.4123111077.Approval Sheet.pdf - Published Version

Download (299kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM.4123111077.Abstract.pdf]
Preview
Text
3. NIM.4123111077.Abstract.pdf - Published Version

Download (263kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM.4123111077.Preface.pdf]
Preview
Text
4. NIM.4123111077.Preface.pdf - Published Version

Download (250kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM.4123111077.Tabel of Content.pdf]
Preview
Text
5. NIM.4123111077.Tabel of Content.pdf - Published Version

Download (91kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM.4123111077.Illustration.pdf]
Preview
Text
6. NIM.4123111077.Illustration.pdf - Published Version

Download (32kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM.4123111077.Tables.pdf]
Preview
Text
7. NIM.4123111077.Tables.pdf - Published Version

Download (34kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM.4123111077.Appendices.pdf]
Preview
Text
8. NIM.4123111077.Appendices.pdf - Published Version

Download (62kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM.4123111077.Chapter 1.pdf]
Preview
Text
9. NIM.4123111077.Chapter 1.pdf - Published Version

Download (311kB) | Preview
[thumbnail of 13.NIM.4123111077.Chapter 5.pdf]
Preview
Text
13.NIM.4123111077.Chapter 5.pdf - Published Version

Download (244kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM.4123111077.Bibliography.pdf]
Preview
Text
14. NIM.4123111077.Bibliography.pdf - Published Version

Download (146kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan peningkatan hasil belajar matematika siswa setelah menggunakan model pembelajaran Problem Based Learning pada materi Sistem Persamaan Linier Tiga Variabel di kelas X SMA Negeri 1 Kotarih T.A. 2015/2016.
Jenis penelitian ini adalah semu eksperimen. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X SMA Negeri 1 Kotarih dan yang menjadi sampel penelitian adalah siswa kelas X-3 menggunakan model pembelajaran Problem Based Learning dan siswa kelas X-1 menggunakan model pembelajaran biasa dengan masing-masing jumlah sampel 30 siswa dalam tiap kelas. Instrumen penelitian ini berupa pretes sebanyak 10 soal dan postest sebanyak 20 soal berbentuk pilihan berganda. Nilai rata-rata hasil belajar matematika siswa dengan model pembelajaran Problem Based Learning pada pretest 3,700 dan pada postest 17,8. Sedangkan nilai rata-rata hasil belajar matematika siswa dengan model pembelajaran konvensional pada soal pretest 3,667 dan pada soal postest 14,4. Dari hasil analisis data, untuk uji normalitas diperoleh pretest kelas eksperimen L0 (0,111) < Ltabel (0,161) dan pretest kelas kontrol L0 (0,100) < Ltabel (0,161) sehingga dapat disimpulkan data pretes kedua kelas adalah berdistribusi normal. Sedangkan data postest kelas eksperimen L0 (0,127) < Ltabel (0,161) dan postest kelas kontrol diperoleh L0 (0,158) < Ltabel (0,161) sehingga dapat disimpulkan data postest kedua kelas adalah berdistribusi normal. Untuk uji homogenitas data pretest (1,06 < 1,85) dan postest (1,09 < 1,69) adalah homogen dengan taraf nyata .
Adapun hasil rata-rata N-gain pada kelas eksperimen adalah 0,9 dengan kategori peningkatan tinggi dan rata-rata N-gain pada kelas kontrol adalah 0,7 dengan kategori peningkatan sedang. Untuk uji hipotesis menggunakan uji Anakova. Berdasarkan perhitungan uji Anakova diperoleh yaitu maka H0 ditolak dan H1 diterima. Maka dapat disimpulkan bahwa terdapat peningkatan hasil belajar matematika siswa setelah menggunakan model pembelajaran Problem Based Learning pada materi Sistem Persamaan Linier Tiga Variabel di kelas X SMA Negeri 1 Kotarih tahun ajaran 2015/2016. Besarnya perbedaan peningkatan hasil belajar matematika antara siswa yang menggunakan model pembelajaran Problem Based Learning dan siswa yang menggunakan model pembelajaran biasa berdasarkan selisih konstanta regresi kedua model yaitu 16,169 – 13,196 = 2,973

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2016 MAT 098
Keywords: Hasil Belajar; Problem Based Learning;Model Pembelajaran
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Q Science > QA Mathematics > QA150 Algebra
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Matematika
Depositing User: Mr Maknun
Date Deposited: 25 Oct 2016 03:55
Last Modified: 25 Oct 2016 03:55
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/20850

Actions (login required)

View Item
View Item