UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR FISIKA DENGAN PENERAPAN MODEL BELAJAR KOOPERATIF TIPE STAD PADA MAHASISWA FIK UNIMED T.A. 2005/2006

Tarigan, Ratelit and Bukit, Nurdin and Simarmata, Usler and Sinulingga, Karya and Rugaya (2005) UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR FISIKA DENGAN PENERAPAN MODEL BELAJAR KOOPERATIF TIPE STAD PADA MAHASISWA FIK UNIMED T.A. 2005/2006. Project Report. FMIPA Unimed.

[thumbnail of Fulltext.pdf]
Preview
Text
Fulltext.pdf - Published Version

Download (976kB) | Preview

Abstract

Telah dilakukan Penelitian Tindakan Kelas di Jurusan PJS dan PJKR Fakultas Ilmu-Ilmu Keolahragaan pada semester ganjil tahun ajaran 2005/2006. Penerapan Model Belajar Kooperatif Tipe STAD dalam 2 Siklus Penelitian Tindakan telah terbukti berhasil meningkatkan hasil belajar mahasiswa sebanyak 67,5 %. Dari saat perhitungan skor dasar, hasil belajar mahasiswa terus meningkat. Manfaat lain dari penerapan model Belajar Kooperatif pada penelitian ini adalah berkembangnya keterampilan kooperatif mahasiswa dalam berinteraksi selama proses pembelajaran berlangsung.

Item Type: Monograph (Project Report)
Additional Information: 370.7 Tar u
Keywords: Pembelajaran kooperatif; Model pembelajaran; Hasil belajar; Jigsaw; Investigasi kelompok; Pendekatan struktural
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education
Q Science > QC Physics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Fisika
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 21 Sep 2016 19:17
Last Modified: 03 Feb 2017 08:27
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/19856

Actions (login required)

View Item
View Item