HUBUNGAN ANTARA KEMAMPUAN MEMBACA GAMBAR TEKNIK DAN PENGETAHUAN DASAR MESIN TERHADAP HASIL PRAKTIK PERBAIKAN MOTOR OTOMOTIF SISWA TINGKAT I SMK PAB 12 SAENTIS DELISERDANG TAHUN AJARAN 2011/2012

WANTO, MAS’UD (2012) HUBUNGAN ANTARA KEMAMPUAN MEMBACA GAMBAR TEKNIK DAN PENGETAHUAN DASAR MESIN TERHADAP HASIL PRAKTIK PERBAIKAN MOTOR OTOMOTIF SISWA TINGKAT I SMK PAB 12 SAENTIS DELISERDANG TAHUN AJARAN 2011/2012. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (59kB) | Preview
[thumbnail of BAB I.pdf]
Preview
Text
BAB I.pdf - Published Version

Download (74kB) | Preview
[thumbnail of Cover.pdf]
Preview
Text
Cover.pdf - Published Version

Download (72kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (22kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (79kB) | Preview
[thumbnail of KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (64kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kemampuan membaca gambar teknik dan pengetahuan dasar mesin terhadap hasil praktik perbaikan motor otomotif. Populasi penelitian ini adalah 80 orang. Sampel penelitian sebanyak 40 orang ditentukan dengan teknik purposive sampling dimana peneliti mengambil satu kelas dijadikan objek penelitian. Data penelitian ini dikumpulkan dengan menggunakan tes dan dokumentasi.Dari hasil analisis data diperoleh tingkat kecenderungan Kemampuan Membaca Gambar Teknik, Pengetahuan Dasar Mesin dan Hasil Belajar Praktik Motor Otomotif berkategori cukup. Uji pensyaratan analisis yang dipergunakan adalah uji normalitas dan uji linieritas. Hasil Uji normalitas menunjukkan sebaran data variable penelitian berdistribusi normal, hasil uji normalitas diperoleh data penelitian mempunyai hubungan linier.Hasil uji hipotesis menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan dan positif antara variable Kemampuan Membaca Gambar Teknik dan Hasil Belajar Praktik Motor Otomotif yaitu sebesar 0,738, dimana harga rtabel pada taraf signifikan 5% sebesar 0,361 hasil uji hipotesis menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan dan positif antara variable Pengetahuan Dasar Mesin dengan Hasil Belajar Praktik Motor Otomotif yaitu sebesar 0,747.Hasil analisis regresi ganda menunjukkan terdapat hubungan linier yang berarti antara Kemampuan Membaca Gambar Teknik dan Pengetahuan Dasar Mesin secara bersama-sama dengan Hasil Belajar Praktik Motor Otomotif dengan koefisien korelasi R sebesar 0,785 sementara diperoleh koefisien determinasi R2 sebesar 0,616 yang berarti bahwa 61,6% Hasil Belajar Praktik Motor Otomotif dijelaskan dengan Kemampuan Membaca Gambar Teknik dan Pengetahuan Dasar Mesin. Besar sumbangan efektif variable Kemampuan Membaca Gambar Teknik terhadap Hasil Belajar Praktik Motor Otomotif adalah sebesar 37% dan sumbangan efektif variable Pengetahuan Dasar Mesin terhadap Hasil Belajar Praktik Motor Otomotif sebesar 41,5%

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 620Wan h
Keywords: Populasi , Sampel;Operasional
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) > TA174 Engineering design
Divisions: Fakultas Teknik
Depositing User: astina hartono lubis
Date Deposited: 02 Sep 2016 04:13
Last Modified: 04 May 2018 09:22
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/18627

Actions (login required)

View Item
View Item