PENIPISAN LAPISAN OZON DAN PENANGGULANGANNYA

Lazuardi (2003) PENIPISAN LAPISAN OZON DAN PENANGGULANGANNYA. Jurnal Pendidikan Science, 27 (03). pp. 100-107. ISSN 0853-3792

[thumbnail of Penipisan lapisan ozon dan penanggulangannya.pdf]
Preview
Text
Penipisan lapisan ozon dan penanggulangannya.pdf - Published Version

Download (624kB) | Preview

Abstract

Ozon adalah suatu gas yang terdiri dari molekul-molekul ozon, setiap molekul ozon mempunyai tiga atom oksigen. Ozon di atmosfer berada di lapisan troposfer dan stratosfer. Konsentrasi ozon yang tinggi mengakibatkan gangguan kesehatan bagi manusia dan penurunan produksi pada tumbuhan. Peningkatan ozon troposfer dapat diakibatkan oleh meningkatnya konsentrasi gas pencemar di udara seperti nitrogen oksida (NOx), Karbon monoksida (CO), Volatile Organik Compounds (VOC), Metana (CH4). Fungsi ozon di stratosfer adalah sebagai mantel penahanan sinar ultraviolet yang dipancarkan matahari, sehingga dapat melindungi bumi dari pancaran sinar ultraviolet. Usaha-usaha untuk menanggulangi rusaknya lapisan ozon dilaksanakan dengan melibatkan berbagai tingkatan yang terkait yaitu : individu, industri, dan pemerintah.

Item Type: Article
Keywords: Atmosfer; Ozon; Troposfer; Stratosfer; Infra merah; Ultraviolet
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Q Science > QD Chemistry
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Biologi
Depositing User: Mrs Siti Nurbaidah
Date Deposited: 05 Apr 2016 03:52
Last Modified: 05 Apr 2016 03:52
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/183

Actions (login required)

View Item
View Item