PERAN GURU DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN GEOGRAFI DI KELAS X SMA NEGERI 1 KEPENUHAN KECAMATAN KEPENUHAN KABUPATEN ROKAN HULU

Saputri, Ika Ayuningtiyas (2013) PERAN GURU DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN GEOGRAFI DI KELAS X SMA NEGERI 1 KEPENUHAN KECAMATAN KEPENUHAN KABUPATEN ROKAN HULU. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 308131051 Cover.pdf]
Preview
Text
308131051 Cover.pdf - Published Version

Download (84kB) | Preview
[thumbnail of 308131051 Lembar Pengesahan.pdf]
Preview
Text
308131051 Lembar Pengesahan.pdf - Published Version

Download (403kB) | Preview
[thumbnail of 308131051 Abstrak.pdf]
Preview
Text
308131051 Abstrak.pdf - Published Version

Download (128kB) | Preview
[thumbnail of 308131051 Kata Pengantar.pdf]
Preview
Text
308131051 Kata Pengantar.pdf - Published Version

Download (162kB) | Preview
[thumbnail of 308131051 Daftar Isi.pdf]
Preview
Text
308131051 Daftar Isi.pdf - Published Version

Download (291kB) | Preview
[thumbnail of 308131051 Daftar Tabel.pdf]
Preview
Text
308131051 Daftar Tabel.pdf - Published Version

Download (189kB) | Preview
[thumbnail of 308131051 Daftar Lampiran.pdf]
Preview
Text
308131051 Daftar Lampiran.pdf - Published Version

Download (179kB) | Preview
[thumbnail of 308131051 Bab I.pdf]
Preview
Text
308131051 Bab I.pdf - Published Version

Download (430kB) | Preview
[thumbnail of 308131051 Bab VI.pdf]
Preview
Text
308131051 Bab VI.pdf - Published Version

Download (168kB) | Preview
[thumbnail of 308131051 Daftar Pustaka.pdf]
Preview
Text
308131051 Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (51kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan di SMA Negeri 1 Kepenuhan. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa/siswi kelas X terdiri dari 4 kelas yang berjumlah 117 siswa dan langsung dijadikan sampel. Teknik pengambilan data yang digunakan yaitu teknik komunikasi tidak langsungyang melalui penyebaran angket. Selanjutnya data yang diperoleh dianalisis dengan tabel-tabel frekuensi sehingga lebih mudah untuk dipahami dan dimengerti.Hasil penelitian menunjukkan bahwa : 1) Kedelapan indikator motivasi yaitu memberi angka, hadiah, komprtisi, ego-involvement, memberi ulangan, mengetahui hasil, pujian, hukuman, yang seluruhnya telah diupayakan guru, namun indikator yang tertinggi adalah saingan/kompetensi ; sebanyak 100 siawa menyatakan guru mengadakan diskusi di kelas sehingga siswa dapat saling memberi pendapat; dan pada indikator pujian sebanyak 90 siswa (76,92%), guru memberikan pujian bagi siswa yang berani bertanya dan berani menjawab pertanyaan dari guru. 2) Dalam meningkatkan motivasi belajar siswa, banyak sumber yang dapat digunakan untuk menambah pengetahuan tentang mata pelajaaran geografi, tapi tidak dapat meningkatkan motivasi siswa untuk mempelajari mata pelajaran geografi. Hal ini dapat dilihat dari tabel 15 sebanyak 80 siswa kurang temotivasi mempelajari mata pelajaran geografi.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 910.071 Sap p
Keywords: Guru; Peran guru; Motivasi belajar siswa
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > G Geography (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial > Pendidikan Geografi
Depositing User: Mr Renaldi Syafaruddin Akbar
Date Deposited: 02 Sep 2016 04:13
Last Modified: 27 Apr 2018 04:10
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/17684

Actions (login required)

View Item
View Item