PENGOLAHAN DAN KARAKTERISASI ABU BOILER KELAPA SAWIT MENJADI NANO PARTIKEL ORGANIK

Ginting, Eva Marlina and Bukit, Nurdin and Wirjosentono, Basuki and Agusnar, Harry (2014) PENGOLAHAN DAN KARAKTERISASI ABU BOILER KELAPA SAWIT MENJADI NANO PARTIKEL ORGANIK. In: Seminar Nasional Kimia 2014, 20 May 2014, Medan.

[thumbnail of Fulltext.pdf]
Preview
Text
Fulltext.pdf - Published Version

Download (5MB) | Preview
[thumbnail of Reviewer.pdf]
Preview
Text
Reviewer.pdf - Published Version

Download (343kB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk menentukan ukuran partikel Abu boiler Kelapa sawit serta senyawa dan unsurnya sebelum dilakukan preparasi dan sesudah dilakukan preparasi. Metode yang dilakukan cara Abu boiler kelapa sawit dihaluskan dengan ball mill PM 200 selama 1 jam, hasil ball mill di saring dengan ayakan ukuran 200 mesh (74 m), abu boiler tersebut dilarutkan dengan NaOH 2.5M selama 4 jam kemudian diaduk dengan magnetik stirrer, setelah selesai dilakukan penyaringan dengan kertas saring dan dicuci dengan aquades kemudian abu boiler tersebut dilakukan pemanasan dengan oven 100C selama 2 jam, kemudian di Ball mill selama 15 jam. Hasil sebelum diball mill dan sesudah diball mill dikarakterisasi dengan XRD, SEM-EDX, PSA. Dari hasil ball 1 jam diperoleh ukuran rata-rata 74 m, setelah 10 jam 745 nm dan setelah 15 jam 110 nm. Dengan preparasi dengan larutan NaOH meningkatkan kadar SiO2 dari Abu Boiler Kelapa Sawit dan menghilangkan senyawa pengotor lainnya.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Keywords: Abu boiler kelapa sawit; Nano partikel organik
Subjects: Q Science > QC Physics
Q Science > QC Physics > QC120 Descriptive and Experimental mechanics
Q Science > QC Physics > QC170 Atomic physics. Constitution and properties of matter including molecular physics, relativity, quantum theory, and solid state physics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Fisika
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 05 Apr 2016 08:59
Last Modified: 05 Jan 2017 03:55
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/1524

Actions (login required)

View Item
View Item