PENGARUH INFORMASI LAPORAN ARUS KAS, LABA BERSIH DAN SIZE PERUSAHAAN TERHADAP VOLUME PERDAGANGAN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI)

Bangun, Pribadi (2014) PENGARUH INFORMASI LAPORAN ARUS KAS, LABA BERSIH DAN SIZE PERUSAHAAN TERHADAP VOLUME PERDAGANGAN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI). Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 7103220052 COVER.pdf]
Preview
Text
7103220052 COVER.pdf - Published Version

Download (452kB) | Preview
[thumbnail of 7103220052 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
7103220052 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (391kB) | Preview
[thumbnail of 7103220052 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
7103220052 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (134kB) | Preview
[thumbnail of 7103220052 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
7103220052 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (137kB) | Preview
[thumbnail of 7103220052 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
7103220052 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (135kB) | Preview
[thumbnail of 7103220052 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
7103220052 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (49kB) | Preview
[thumbnail of 7103220052 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
7103220052 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (48kB) | Preview
[thumbnail of 7103220052 DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
7103220052 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (48kB) | Preview
[thumbnail of 7103220052 BAB I.pdf]
Preview
Text
7103220052 BAB I.pdf - Published Version

Download (470kB) | Preview
[thumbnail of 7103220052 BAB V.pdf]
Preview
Text
7103220052 BAB V.pdf - Published Version

Download (177kB) | Preview
[thumbnail of 7103220052 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
7103220052 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (93kB) | Preview

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah apakah adanya informasi arus kas(aktivitas operasi, investasi dan pendanan) laba bersih dan size perusahaan akan mengubah volume perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk meneliti pengaruh informasi informasi arus kas(aktivitas operasi, investasi dan pendanan) laba bersih dan size perusahaan akan mengubah volume perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2010 sejumlah 116 perusahaan. Pemilihan sampel dilakukan dengan metode purposive sampling yang menjadi sampel penelitian ini adalah sebanyak 22 perusahaan dengan periode waktu selama 3 tahun dari tahun 2010-2012, sehingga jumlah sampel menjadi 66 sampel perusahaan. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang diperoleh dari website www.idx.co.id dan situs www.finance.yahoo.com. Hasil penelitian menunjukkan secara parsial (Uji t) dapat diketahui bahwa keempat variabel bebas selain variabel laba bersih berpengaruh signifikan terhadap volume perdagangan saham. Hal ini dapat dilihat dari nilai signifikansi arus kas operasi (0,004), arus kas investasi (0,002), arus kas pendanaan (0,003) dan size perushaan (0,028) lebih kecil dari 0,05. Sedangkan dengan uji simultan (Uji F) diketahui bahwa kelima variabel independen berpengaruh signifikan terhadap volume perdagangan saham. Hal ini dilihat dari nilai Fhitung > Ftabel (2,402>2,0003) dengan tingkat signifikansi 0,045 lebih kecil dari 0,05. Besarnya pengaruh kelima variabel sebesar 46% hal ini berarti sebesar 46% variabel dependen volume perdagangan saham dapat dijelaskan oleh variabel independen arus kas operasi, arus kas investasi, arus kas pendanaan dan size perusahaan, sedangkan sisanya dipengaruhi oleh variabel lain diluar penelitian sebesar 54%(100%-46%). Kesimpulan penelitian ini adalah ada pengaruh yang signifikan antara informasi arus kas operasi, arus kas investasi, arus kas pendanaan, laba bersih dan size perusahaan terhadap volume perdagangan saham secara simultan, sedangkan secara parsial hanya variabel laba bersih tidak berpengaruh terhadap volume perdagangan saham pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 657.867 Ban p
Keywords: Arus Kas; Laba Bersih; Size Perusahaan; Volume Perdagangan Saham
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory. Demography
H Social Sciences > HF Commerce > HF5001 Business > HF5601 Accounting. Bookkeeping
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Mrs Farida Hanum
Date Deposited: 21 Aug 2016 08:21
Last Modified: 25 Aug 2016 04:35
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/14056

Actions (login required)

View Item
View Item