ANALISIS KESALAHAN NEWMAN PADA SOAL CERITA MATEMATIS (NEWMANS ERROR ANALYSIS IN MATHEMATICAL WORD PROBLEMS)

Karnasih, Ida (2015) ANALISIS KESALAHAN NEWMAN PADA SOAL CERITA MATEMATIS (NEWMANS ERROR ANALYSIS IN MATHEMATICAL WORD PROBLEMS). Jurnal Paradikma, 08 (01). pp. 37-51. ISSN 1978-8002

[thumbnail of Cover, Table Of Content.pdf]
Preview
Text
Cover, Table Of Content.pdf - Published Version

Download (197kB) | Preview
[thumbnail of Full Text.pdf]
Preview
Text
Full Text.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Enclosure.pdf]
Preview
Text
Enclosure.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview

Abstract

Newman (1977, 1983) mendefinisikan lima keterampilan khusus tentang matematika literasi dan numerasi yang penting dalam kemampuan pemecahan masalah soal cerita matematis. Kelima hal tersebut berkenaan dengan: membaca, pemahaman, transformasi, keterampilan proses, dan pengkodean (encoding). Analisis Kesalahan Newman (Newmans Error Analysis - NEA) memberikan kerangka untuk mempertimbangkan alasan yang mendasari tentang kesulitan yang dialami siswa dalam menyelesaikan soal cerita matematis dan proses yang membantu guru untuk menentukan dimana kesalahpahaman terjadi. NEA juga memberikan petunjuk bagi guru kemana guru mengarahkan strategi pengajaran yang efektif untuk mengatasinya. Makalah ini menyajikan konsep dan prinsip dasar NEA beserta contoh penerapannya dan hasil penelitian yang telah dilakukan. NEA digunakan sebagai alat diagnostik yang menghubungkan numerasi (berhitung) dan literasi dan membahas bagaimana guru menggunakan NEA sebagai remediasi dan strategi pedagogis di dalam kelas untuk siswa Sekolah Dasar dan Sekolah Menengah.

Item Type: Article
Keywords: Pemecahan masalah; Soal cerita; Strategi pembelajaran; Nemans error analisis
Subjects: Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Depositing User: Mr Brian Nicolas Rajagukguk
Date Deposited: 19 Apr 2016 05:23
Last Modified: 19 Apr 2016 05:23
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/1368

Actions (login required)

View Item
View Item