Sihite, Heryanto Romario (2016) PENENTUAN JENIS MATERIAL BAWAH PERMUKAAN TEMPAT PEMBUANGAN AKHIR (TPA) ASHBATUBARA DENGAN METODE GEOLISTRIK KONFIGURASI WENNER - SCHLUMBERGER DI DESA NAULI I KABUPATEN TAPANULI TENGAH. Undergraduate thesis, UNIMED.
1. NIM 4123240014 COVER.pdf - Published Version
Download (78kB) | Preview
2. NIM 4123240014 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version
Download (353kB) | Preview
3. NIM 4123240014 ABSTRACT.pdf - Published Version
Download (214kB) | Preview
4. NIM 4123240014 PREFACE.pdf - Published Version
Download (166kB) | Preview
5. NIM 4123240014 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version
Download (167kB) | Preview
6. NIM 4123240014 ILLUSTRATION.pdf - Published Version
Download (62kB) | Preview
7. NIM 4123240014 TABLES.pdf - Published Version
Download (60kB) | Preview
8. NIM 4123240014 APPENDICES.pdf - Published Version
Download (103kB) | Preview
9. NIM 4123240014 CHAPTER I.pdf - Published Version
Download (515kB) | Preview
13. NIM 4123240014 CHAPTER V.pdf - Published Version
Download (379kB) | Preview
14. NIM 4123240014 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version
Download (424kB) | Preview
Abstract
Telah dilakukan penelitian Penentuan Jenis Material Bawah Permukaan
Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Ash Batubara Dengan Metode Geolistrik
Konfigurasi Wenner-Schlumberger Di Desa Nauli I Kabupaten Tapanuli Tengah.
Penelitian ini bertujuan untuk menentukan nilai resistivitas jenis material bawah
permukaan, mengetahui struktur perlapisan bawah permukaan dan mengetahui
kuantitas kandungan logam berat dari ash batubara di daerah penelitian dengan uji
XRD.
Penelitian dilakukan dengan mengukur nilai hambatan jenis tanah di lima
lintasan pengukuran dengan alat geolistrik resistivity meter dengan 32 elektroda
arus dan spasi antar elektroda 5 meter. Data geolistrik setiap lintasan di
interpretasikan dalam bentuk peta penampang 2-Dimensi (pseudepth section)
dengan software Res2Dinv. Sampel Ash batubara dari empat titik pengambilan
data dikarakterisasi dengan alat XRD untuk mengetahui kuantitas kandungan
logam beratnya.
Hasil analisis material penyusun bawah permukaan bumi menyimpulkan
bahwa jenis material bawah permukaan di lokasi penelitian didominasi lapisan
tanah lempung (0.78 – 66.45 an lapisan alluvium (78.35 – 162
Lapisan tanah lempung bersifat tidak larut dalam air dan bersifat adsorben (dapat
mengikat logam), sehingga kecil kemungkinan terjadi sebaran logam dari coal ash
area ke arah laut. Hasil uji karakterisasi mineral coal ash dengan alat X-Ray
Diffraction (XRD), panjang gelombang Cu-Ka1 = 1,540600 Å = 0,154060 nm,
diketahui komposisi logam coal ash yang diuji adalah Kromium (Cr), Tembaga
(Cu), Timbal (Pb) dan Besi (Fe). Kandungan logam Kromium (Cr) lebih
mendominasi dibandingkan logam Tembaga (Cu), Timbal (Pb) dan Besi (Fe)
dengan kuantitas rata-rata Cr = 38.95 %. Persentase kuantitas rata-rata kandungan
logam terbesar sampai terendah adalah : Cr = 38.95 %; Cu = 23.35 %; Fe = 19.77
% dan Pb = 10.32 %.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | SK-2016 FIS 030 |
Keywords: | Geolistrik; Resistivitas; Coal Ash; Wenner-Schlumberger |
Subjects: | Q Science > QC Physics Q Science > QC Physics > QC120 Descriptive and Experimental mechanics |
Divisions: | Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Fisika |
Depositing User: | Mr Maknun |
Date Deposited: | 19 Aug 2016 07:51 |
Last Modified: | 19 Aug 2016 07:51 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/12768 |