Sucita, Etri and Simanjuntak, Mariati Purnama (2013) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN INQUIRY TRAINING TERHADAP HASIL BELAJAR FISIKA SISWA SMA NEGERI 1 PERCUT SEI TUAN T.P. 2012/2013. Jurnal INPAFI, 01 (02). pp. 143-153. ISSN 2337-4624
Fulltext.pdf - Published Version
Download (217kB) | Preview
Abstract
Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran inquiry training terhadap hasil belajar siswa pada materi pokok listrik dinamis. Jenis penelitian adalah quasi eksperimen dengan desain two group pretest-posttest desaign. Sampel penelitian diambil 2 kelas ditentukan dengan teknik cluster random sampling dari populasi seluruh siswa kelas X SMA Negeri 1 Percut Sei Tuan. Kelas eksperimen dengan menerapkan model pembelajaran inquiry training dan kelas kontrol dengan penerapan model pembelajaran konvensional. Berdasarkan hasil penelitian setelah dilakukan perlakuan pada masing-masing kelas diperoleh rata-rata nilai postes pada kelas eksperimen lebih tinggi dari pada kelas kontrol. Berdasarkan hasil penelitian setelah dilakukan perlakuan pada masing-masing kelas diperoleh rata-rata nilai postes pada kelas eksperimen lebih tinggi dari pada kelas kontrol. Berdasarkan thitung > ttabel = 4,540 > 1,668 dengan = 0,005, maka dapat dikatakan ada perbedaan akibat pengaruh model pembelajaran inquiry training terhadap hasil belajar siswa pada materi pokok listrik dinamis di kelas X semester II SMA Negeri 1 Percut Sei Tuan T.P. 2012/2013.
Item Type: | Article |
---|---|
Keywords: | Model pembelajaran; Inqury training; Aktivitas; Hasil belajar |
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice) L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools Q Science > QC Physics |
Divisions: | Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Fisika |
Depositing User: | Mrs Harly Christy Siagian |
Date Deposited: | 23 Sep 2016 08:15 |
Last Modified: | 23 Sep 2016 08:15 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/1275 |