Hardianty, Sarah (2015) ANALISIS KESULITAN GURU IPA TERPADU PADA PENGGUNAN KURIKULUM 2013 DI SMP SE-KECAMATAN PATUMBAK TAHUN PEMBELAJARAN 2014/2015. Undergraduate thesis, UNIMED.
4113141073 COVER.pdf - Published Version
Download (32kB) | Preview
4113141073 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version
Download (132kB) | Preview
4113141073 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version
Download (77kB) | Preview
4113141073 ASBTRAK.pdf - Published Version
Download (108kB) | Preview
4113141073 DAFTAR ISI.pdf - Published Version
Download (32kB) | Preview
4113141073 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version
Download (104kB) | Preview
4113141073 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version
Download (27kB) | Preview
4113141073 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version
Download (104kB) | Preview
4113141073 BAB I.pdf - Published Version
Download (196kB) | Preview
4113141073 BAB V.pdf - Published Version
Download (105kB) | Preview
4113141073 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Download (111kB) | Preview
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kesulitan apa saja yang dihadapi oleh guru IPA terpadu pada penggunaan kurikulum 2013 di SMP se-Kecamatan Patumbak pada perencanaan pembelajaran, pelaksanaan pembelajaran dan penilaian pembelajaran. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh guru IPA terpadu se-Kecamatan Patumbak yang berjumlah 32 orang. Sampel pada penelitian ini adalah 19 guru IPA tepadu yang diambil dari 6 sekolah di kecamatan Patumbak. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik sampel bertujuan. Alat pengumpul data yang digunakan adalah kuisioner atau angket yang terdiri dari 50 butir pernyataan dan berdasarkan 3 aspek yaitu perencanaan pembelajaran, pelaksanaan pembelajaran dan penilaian pembelajaran. Hasil analisis data menunjukkan bahwa kesulitan guru IPA terpadu pada penggunaan kurikulum 2013 di SMP se-kecamatan Patumbak untuk aspek perencanaan pembelajaran adalah kesulitan dalam menyiapkan RPP untuk model pembelajaran Problem Based Learning, Project Based Learning dan Discovery Learning. Pada aspek pelaksanaan pembelajaran, guru kesulitan dalam menerapkan model pembelajaran Problem Based Learning dan Discovery Learning dan juga sulit mendorong siswa untuk dapat berperan aktif dalam mengahadapi masalah di dunia nyata yang mengacu pada model pembelajatran berbasis masalah. Pada aspek penilaian, guru kesulitan dalam menerapkan penilaian autentik kurikulum 2013.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | SK-2015 BIO 031 |
Keywords: | Guru IPA; Kesulitan; Kurikulum 2013 |
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education > LB2361 Curriculum Q Science > QH Natural history > QH301 Biology |
Divisions: | Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Biologi |
Depositing User: | Mrs Desy Sry Yani |
Date Deposited: | 08 Apr 2016 08:34 |
Last Modified: | 30 Aug 2016 03:23 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/12379 |