APLIKASI ALGORITMA ARUS MAKSIMAL ( MAXIMAL FLOW) PADA OPTIMALISASI BIAYA PENDISTRIBUSIAN BAHAN PRODUKSI DI PT.TOBA PULP LESTARI (TPL) SEKTOR TARUTUNG

Sihombing, Yohana A (2014) APLIKASI ALGORITMA ARUS MAKSIMAL ( MAXIMAL FLOW) PADA OPTIMALISASI BIAYA PENDISTRIBUSIAN BAHAN PRODUKSI DI PT.TOBA PULP LESTARI (TPL) SEKTOR TARUTUNG. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 4103230041 COVER.pdf]
Preview
Text
4103230041 COVER.pdf - Published Version

Download (61kB) | Preview
[thumbnail of 4103230041 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
4103230041 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (67kB) | Preview
[thumbnail of 4103230041 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
4103230041 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (256kB) | Preview
[thumbnail of 4103230041 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
4103230041 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (125kB) | Preview
[thumbnail of 4103230041 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
4103230041 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (131kB) | Preview
[thumbnail of 4103230041 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
4103230041 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (124kB) | Preview
[thumbnail of 4103230041 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
4103230041 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (47kB) | Preview
[thumbnail of 4103230041 BAB I.pdf]
Preview
Text
4103230041 BAB I.pdf - Published Version

Download (312kB) | Preview
[thumbnail of 4103230041 BAB V.pdf]
Preview
Text
4103230041 BAB V.pdf - Published Version

Download (210kB) | Preview
[thumbnail of 4103230041 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
4103230041 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (127kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah algoritma arus maksimal (Maximal Flow) dapat digunakan dalam menentukan nilai optimal biaya distribusi pada jaringan distribusi bahan produksi di PT. Toba Pulp Lestari Sektor Tarutung. yang dipakai sebagai data masukan adalah daftar harga distribusi bahan produksi yang dikeluarkan dari setiap cabang ke pusat. Algoritma arus maksimal (Maximal Flow) sangat baik digunakan dalam penelitian, karena dapat menghasilkan nilai yang paling optimal yang harus dikeluarkan oleh setiap cabang ke sektor pusat.Dari hasil perhitungan yang diperoleh sebesar Rp. 3. 491.893,00 menunjukkan hasil yang baik untuk nilai output yang harus dikeluarkan oleh pihak perusahaan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Aplikasi Algoritma arus maksimal ini memberikan hasil baik dalam perhitungan ongkos distribusi bahan produksi khusunya di PT. Toba Pulp Lestari Sektor Tarutung ini karena dapat menghemat biaya sebesar Rp.7. 065. 575,00.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 513.22 Sin a
Keywords: Operasi Riset; Teori Graf; Flow; Network; Arus Maksimal (Maximal Flow); Program Excel
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Matematika
Depositing User: Mrs Elita Sari Sitorus
Date Deposited: 08 Apr 2016 08:34
Last Modified: 30 Aug 2016 03:54
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/11817

Actions (login required)

View Item
View Item