PENGARUH GAYA KEPEMIMPINANDAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP MOTIVASI KERJA KARYAWAN PADA PT.RAJAWALI NUSINDO CABANG MEDAN

Harianja, Nixon Aldino (2014) PENGARUH GAYA KEPEMIMPINANDAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP MOTIVASI KERJA KARYAWAN PADA PT.RAJAWALI NUSINDO CABANG MEDAN. Undergraduate thesis, UNIMED.

[img]
Preview
Text
7103210043 COVER.pdf - Published Version

Download (60kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7103210043 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (489kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7103210043 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (743kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7103210043 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (926kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7103210043 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (794kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7103210043 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (412kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7103210043 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (231kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7103210043 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (407kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7103210043 BAB I.pdf - Published Version

Download (960kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7103210043 BAB V.pdf - Published Version

Download (583kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7103210043 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (546kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menjelaskan apakah adapengaruh gaya kepemimpinan dan lingkungan kerja terhadap motivasi kerjakaryawan pada PT. Rajawali Nusindo Cabang Medan. Penelitian ini dilakukan diPT. Rajawali Nusindo Cabang Medan dengan populasi 73 karyawan, dan sampelberjumlah 73 karyawan. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalahmelalui kuesioner angket yang pengukurannya menggunakan skala ordinal dandiolah secara statistik dengan menggunakan metode Analisis Regresi Bergandadengan persamaan Y b1X1 b2X2 eSetelah data dianalisis dengan bantuan SPSS 18 00 for windows, makadiperoleh persamaan analisis regresi berganda Y 1 073 1 038X1 0,659X2+3 306 Untuk menguji hipotesis secara keseluruhan digunakan uji F maka F119 477 dan F 313. JikaF F maka Ha diterima Artinya terdapatpengaruh positif dan signifikan antara gaya kepemimpinan dan lingkungan kerjasecara simultan terhadap motivasi kerja karyawan pada PT. Rajawali NusindoCabang Medan.Pengaruh parsial nilai uji t variabel gaya kepemimpinan, 10 739dan 1 666 Jika maka Ha diterima. Artinya terdapat pengaruhyang signifikan antara gaya kepemimpinan secara parsial terhadap motivasi kerjakaryawan pada PT. Rajawali Nusindo Cabang Medan. Nilai t untuk variabellingkungan kerja 7285 dan 666 Jikatditerima. Artinya terdapat pengaruh yang signifikan antara lingkungan kerjasecara parasial terhadap motivasi kerja karyawan pada PT Rajawali NusindoCabang Medan

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDK
Thesis advisorAprinawati, 197704242003122004
Call Number: 658 314 /Har/p
Keywords: Gaya kepemimpinan ;Model gaya kepemimpinan ; Indikator gaya kepemimpinan ; Lingkungan keja ; Motivasi kerja
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory. Demography
H Social Sciences > HF Commerce > HF5001 Business > HF5549 Personnel management. Employment management
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Mrs Farida Hanum
Date Deposited: 21 Aug 2016 08:21
URI: http://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/13934

Actions (login required)

View Item View Item