PENERAPAN KOLABORASI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING DAN TIME TOKEN UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XII SMA PARULIAN 1 MEDAN TAHUN PEMBELAJARAN 2018/2019

SILITONGA, ROITO DAMAYANTI (2019) PENERAPAN KOLABORASI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING DAN TIME TOKEN UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XII SMA PARULIAN 1 MEDAN TAHUN PEMBELAJARAN 2018/2019. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 7141142032 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 7141142032 COVER.pdf - Published Version

Download (53kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 7141142032 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 7141142032 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (534kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 7141142032 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 7141142032 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (94kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 7141142032 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 7141142032 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (78kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 7141142032 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 7141142032 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (91kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 7141142032 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 7141142032 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (39kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 7141142032 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 7141142032 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (113kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 7141142032 DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 7141142032 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (40kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 7141142032 BAB I.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 7141142032 BAB I.pdf - Published Version

Download (524kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 7141142032 BAB V.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 7141142032 BAB V.pdf - Published Version

Download (142kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM. 7141142032 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
14. NIM. 7141142032 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (90kB) | Preview

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah “Rendahnya motivasi dan hasil belajar pada mata pelajaran akuntansi”. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan
motivasi dan hasil belajar akuntansi jika ditenerapkan kolaborasi model pembelajaran Problem Solving dan Time Token pada siswa kelas XII SMA Swasta Parulian 1 Medan Tahun Pembelajaran 2018/2019. Penelitian ini dilaksanakan di SMA Swasta Parulian 1 Medan yang beralamat di Jalan
Stadion Teladan No.23 Medan. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas XII IPS yang berjumlah 35 orang dan objek penelitian ini penerapan kolaborasi model pembelajaran Problem Solving dan Time Token untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar akuntansi siswa. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK) yang terdiri dari 2 siklus, dimana tiap siklus terdiri dari 4 tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan dan refleksi. Teknik yang digunakan untuk mengumpulkan data penelitian ini menggunakan angket dan tes. Teknik analisis data terdiri dari data kualitatif dan kuantitatif. Berdasarkan hasil perolehan angket motivasi siswa menunjukkan adanya peningkatan motivasi belajar siswa dari siklus I ke siklus II. Pada siklus I diperoleh hasil 57,74% masuk dalam kategori motivasi sedang dan pada siklus II diperoleh hasil 74,97% masuk dalam kategori motivasi tinggi. Sehingga motivasi belajar meningkat dari siklus I ke siklus II sebesar 17,23%. Sedangkan berdasarkan hasil analisis pada siklus I diperoleh hasil belajar yaitu pada siklus I hanya 42,86% siswa yang tuntas, akan tetapi belum mencapai indikator keberhasilan yaitu 80%. Oleh karena itu penelitian dilanjutkan ke siklus II. Hasil yang diperoleh di siklus II sebesar 80% siswa yang memenuhi ketuntasan dan telah mencapai indikator keberhasilan yaitu 80%, sehingga penelitian ini berhenti di siklus II. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa melalui penerapan kolaborasi model pembelajaran
Problem Solving dan time Token pada materi mencatat transaksi/dokumen ke dalam jurnal khusus dapat meningkatkan motivasi dan hasil belajar akuntansi siswa kelas XII IPS SMA Swasta Parulian 1 Medan Tahun Pembelajaran 2018/2019.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2019 AKT 033
Keywords: Motivasi, Hasil Belajar, Probelem Solving Dan Time Token
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology > BF501 Motivation
H Social Sciences > HF Commerce > HF5001 Business > HF5601 Accounting. Bookkeeping
L Education > LC Special aspects of education
Divisions: Fakultas Ekonomi > Pendidikan Akuntansi
Depositing User: Mrs Elsya Fitri Utami
Date Deposited: 08 Apr 2019 14:34
Last Modified: 29 Apr 2019 09:00
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/34105

Actions (login required)

View Item
View Item