PENGGUNAAN TEKNIK MENGAJAR TIPE BROKEN SQUARE DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA DI KELAS V SD NEGERI 101865 BINTANG MERIAH BATANG KUIS TA 2012/2013

Hasibuan, Ummi Kalsum (2013) PENGGUNAAN TEKNIK MENGAJAR TIPE BROKEN SQUARE DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA DI KELAS V SD NEGERI 101865 BINTANG MERIAH BATANG KUIS TA 2012/2013. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 109311113 COVER.pdf]
Preview
Text
109311113 COVER.pdf - Published Version

Download (99kB) | Preview
[thumbnail of 109311113 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
109311113 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (140kB) | Preview
[thumbnail of 109311113 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
109311113 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (169kB) | Preview
[thumbnail of 109311113 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
109311113 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (97kB) | Preview
[thumbnail of 109311113 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
109311113 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (53kB) | Preview
[thumbnail of 109311113 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
109311113 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (51kB) | Preview
[thumbnail of 109311113 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
109311113 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (46kB) | Preview
[thumbnail of 109311113 DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
109311113 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (73kB) | Preview
[thumbnail of 109311113 BAB I.pdf]
Preview
Text
109311113 BAB I.pdf - Published Version

Download (345kB) | Preview
[thumbnail of 109311113 BAB V.pdf]
Preview
Text
109311113 BAB V.pdf - Published Version

Download (135kB) | Preview
[thumbnail of 109311113 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
109311113 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (53kB) | Preview

Abstract

Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: Apakah penggunaan teknik mengajar tipe Broken Square dapat meningkatkan motivasi belajar siswa pada mata pelajaran matematika materi pokok mengubah pecahan di Kelas V SD Negeri 101865 Bintang Meriah Batang Kuis TA 2012/2013?. Penelitian ini bertujuan Untuk meningkatkan motivasi belajar dengan menggunakan teknik mengajar tipe broken square pada mata pelajaran matematikamateri pokokmengubah pecahan di Kelas V SD Negeri 101865 Bintang Meriah Batang Kuis TA 2012/2013.Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Subjek penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V SD SD 101865 Bintang Meriah Batang Kuis TA 2012/2013yang berjumlah 32 orang siswa.Penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas yang terdiri dari II siklus, siklus I dan siklus II. Sebelum dilakukan tindakan pada siklus I peneliti melakukan observasi untuk mengetahui kondisi awal motivasi belajar siswa terhadap mata pelajaran matematika. Kemudian diakhir siklus I dan siklus II peneliti melakukan penyabaran angket. Berdasarkan analisis data diperoleh bahwa kondisi awal Pada awal tindakan terdapat 10 indikator untuk kriteria rendah 31,25%, terdapat 22 indikator untuk kriteria sedang 68,75% dengan rata-rata klasikal sebesar 56,2.Padasiklus I pertemuan 1 terdapat 14 indikator untuk kriteria rendah atau sebesar 43,75 %, terdapat 18 indikator untuk kriteria tinggi 56,25% dengan nilai rata-rata 56,7. Demikian halnya pada siklus I pertemuan 2 dimana terdapat 14 indikator 43,75% tergolong rendah dan sebanyak 18 indikator 56,25% tergolong sedang dengan nilai rata-rata 57,04.Pada siklus II pertemuan 1 terdapat 2 indikator 6,25% tergolong rendah, terdapat 18 indikator untuk kriteria sedang 56,25% dan terdapat 12 indikator untuk kriteria tinggi 37,5% dengan rata-rata 74.Pada siklus II pertemuan 2 terdapat 2 indikator 6,25% tergolong rendah, terdapat 4 indikator (12,5%) untuk kriteria sedang dan terdapat 26 indikator untuk kriteria tinggi(81,25%) dengan rata-rata 83,89. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa penggunaan teknik mengajar tipe broken square dapat meningkatkan motivasi belajar siswa pada mata pelajaran matematika materi pokok pecahan di Kelas V SD Negeri 101865 Bintang Meriah Batang Kuis TA 2012/2013. Oleh karenanya disarankan kepada guru yang menerapkan teknik mengajar broken squaresebaiknya memperhatikan prinsip-prinsip pelaksanaan pembelajaran yang terkadung di dalamnya sehingga dapat meningkatkan motivasi belajar siswa.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 372.705 Has p
Uncontrolled Keywords: Motivasi; Belajar; Teknik Mengajar; Broken Square; Pecahan
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology > BF501 Motivation
L Education > LB Theory and practice of education > LB2801 School Administration and Organization > LB2832 Teaching personnel
Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Unnamed user with email ibelkhan@gmail.com
Date Deposited: 19 Jul 2016 04:13
Last Modified: 29 Jul 2016 08:12
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/7358

Actions (login required)

View Item
View Item