PENINGKATAN HASIL BELAJAR GULING BELAKANG SENAM LANTAI MELALUI GAYA MENGAJAR LATIHAN PADA PELAJAR SMA

Bangun, Sabaruddin Yunis and Fitriyani, Santi (2018) PENINGKATAN HASIL BELAJAR GULING BELAKANG SENAM LANTAI MELALUI GAYA MENGAJAR LATIHAN PADA PELAJAR SMA. Jurnal Physical Education, Health and Recreation, 03 (01). pp. 1-11. ISSN 2548-9208

[img] Text
Reviewer.pdf - Published Version

Download (0B)
[img] Other (Thumbnails conversion from text to thumbnail_lightbox)
lightbox.jpg - Published Version

Download (0B)
[img] Other (Thumbnails conversion from text to thumbnail_preview)
preview.jpg - Published Version

Download (0B)
[img] Other (Thumbnails conversion from text to thumbnail_medium)
medium.jpg - Published Version

Download (0B)
[img] Other (Thumbnails conversion from text to thumbnail_small)
small.jpg - Published Version

Download (0B)
Official URL: https://jurnal.unimed.ac.id/2012/index.php/jpehr/a...

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menemukan informasi seberapa besar peningkatan hasil belajar senam lantai guling ke belakang yang didapat siswa kelas XI MAN 2 Model Medan Tahun Ajaran 2017 melalui penerapan gaya mengajar Latihan. Subjek Penelitian ini dilaksanakan di MAN 2 Model Medan Tahun Ajaran 2017, sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI IA 1 yang berjumlah 31 orang. Untuk menganalisis data dalam penelitian ini dan untuk mengetahui hasil dilihat dari ketuntasan siswa secara individu dan secara klasikal. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian tindakan kelas menggunakan pendekatan kuantitatif. Untuk memperoleh data dalam penelitian ini maka dilakukan tes hasil belajar yang berbentuk portofolio, dan dilanjutkan dengan pembelajaran melalui penerapan gaya mengajar latihan. Setelah menerapkan gaya mengajar di pembelajaran maka diadakan tes hasil belajar pada siklus I dan siklus II yang berbentuk melakukan gerakan senam lantai guling ke belakang. Berdasarkan hasil dari tes awal yang dilakukan pada siswa kelas kelas XI IA 1 MAN 2 Model Medan Tahun Ajaran 2017. Dari 31 siswa terdapat 11 siswa(35,48) yang telah mencapai tingkat ketuntasan belajar. Hasil dari siklus I terdapat 18 siswa (58,07%) yang telah mencapai tingkat ketuntasan belajar dengan nilai rata-rata hasil belajar siswa 77,69. Di siklus II terdapat 28 siswa (90,3%) dari 31 siswa yang telah mencapai tingkat ketuntasan belajar dengan nilai rata-rata 90,9 dapat dilihat bahwa hasil belajar siswa dari tes awal sampai dilakukanya siklus I dan siklus II terjadi peningkatan, dapat dikatakan melalui penerapan gaya latihan dapat meningkatkan hasil belajar siswa.

Item Type: Article
Keywords: Senam lantai; Guling belakang; Gaya mengajar; Hasil belajar
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV201 Physical education and training
G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV201 Physical education and training > GV460 Gymnastics. Gymnastic exercises
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 12 Mar 2019 08:32
URI: http://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/33526

Actions (login required)

View Item View Item