ANALISIS UJI KEKUATAN IMPAK DINAMIK AA2024-T3 SEBAGAI DATA INPUT PADA SIMULASI MSC-NASTRAN UNTUK PEMODELAN PELEK MOBIL YANG TANGGUH

Siregar, Batumahadi and Yulia, Erma (2015) ANALISIS UJI KEKUATAN IMPAK DINAMIK AA2024-T3 SEBAGAI DATA INPUT PADA SIMULASI MSC-NASTRAN UNTUK PEMODELAN PELEK MOBIL YANG TANGGUH. In: Seminar Nasional Mesin dan Teknologi Kejuruan (SNMTK) - 2015, 27 May 2015, Jakarta.

[img] Text
fulltext.pdf - Published Version

Download (0B)
[img] Other (Thumbnails conversion from text to thumbnail_lightbox)
lightbox.jpg - Published Version

Download (0B)
[img] Other (Thumbnails conversion from text to thumbnail_preview)
preview.jpg - Published Version

Download (0B)
[img] Other (Thumbnails conversion from text to thumbnail_medium)
medium.jpg - Published Version

Download (0B)
[img] Other (Thumbnails conversion from text to thumbnail_small)
small.jpg - Published Version

Download (0B)

Abstract

Permasalahan di lapangan sering sekali terjadi retak bahkan patah pada pelak mobil khususnya produk lokal berdasarkan hasil survey awal lapangan dan ini membuktikan bahwa retak maupun patah secara umum terjadi pada daerah batang pelak tersebut, namun perlu juga diketahui bahwa properties dan ketangguhan pelak produksi lokal ini masih perlu pengkajian yang lebih dalam lag. Benturan- benturan yang keras dengan kecepatan yang tinggi dapat mengakibatkan kegagalan pada pelak tersebut. hal ini ditandai dengan adanya pemadatan struktur daerah batang pelek. oleh karena itu perlu dilakukan serangkaian pengujian timpat terhadap material AA202413 sebagai salah satu bahan pada pelek mobil yang telah mengalami fatik guna mengetahui seberapa besar penurunan kekuatan impak yang terjadi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Metode Split Ilopkinson Pressure Bar. Dari hasil uji kekuatan tarik impak non- faligue sebesar 482,32 MPa dan untuk pre- fatigued sebesar 312,61 MPa. Sehingga dapat diketahui presentase penurunan kekuatan tarik impak yang terjadi akibat fatik adalah sebesar 35,19%. Batas ketangguhan fatik ( endurance limit) AA2024- T3 berada pada amplitudo tegangan sebesar 143 MPa, dimana endurence limit- nya lebih kecil atau sama dengan setengah kali Ultimate Iensile Strength- nya ( Se ˂ 0.5 Sut). Dari hasil penelitian dapat diinformasikan bahwa konsentrasi tegangan pelek mobil lebih didominasi oleh tegangan tekan namun tidak menutup kemungkinan bahwa tegangan tarik dinamik sangat berpengaruh terhadap kegagalan komponen struktur pelek mobil Redesain dimensi dan geometrik pelek mobil yang disesuaikan dengan sifat mekanik material dapat mengurangi dampak beban timpak ( dinamik) yang dialami oleh komponen struktur.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Keywords: impak dinamik; AA2024- T3; MSC; Nastran- Pelek mobil
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery > TJ170 Mechanics applied to machinery. Dynamics
Divisions: Fakultas Teknik > Pendidikan Teknik Mesin
Depositing User: Mrs Catur Dedek Khadijah
Date Deposited: 19 May 2018 05:47
URI: http://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/30375

Actions (login required)

View Item View Item